
Bola.net - - Rumor kepindahan Marouane Fellaini ke Liverpool nampaknya hanya hoax belaka. Tim asal Merseyside itu dikabarkan sama sekali tidak berminat mendatangkan gelandang Manchester United itu di musim panas nanti.
Masa depan Fellaini di Old Trafford sendiri memang berada dalam tanda tanya yang besar. Hingga hari ini, sang pemain enggan menandatangani kontrak baru di United kendati kontraknya akan habis di musim panas nanti.
Ada sejumlah klub top Eropa yang dikabarkan meminati jasa Fellaini. Baru-baru ini, Liverpool dikabarkan siap merekrut gelandang 30 tahun ini secara cuma-cuma di akhir musim nanti.
Namun menurut laporan yang diturunkan Liverpool Echo, transfer Fellaini ke Anfield tidak akan terjadi. Pelatih mereka, Jurgen Klopp dikabarkan sama sekali tidak meminati gelandang berambut kribo tersebut.
Fellaini dinilai tidak cocok dengan skema permainan Klopp sejauh ini. Untuk itu pihak Liverpool tidak akan melakukan pergerakan apapun untuk mendaratkan sang pemain.
Selain Liverpool, Fellaini kabarnya sangat diminati oleh klub Serie A, AS Roma. Selain itu , AS Monaco dan Besiktas juga tertarik mendatangkan pemain Timnas Belgia tersebut.
Baca Juga:
- Ferdinand: Rambut Pogba Sering Menutupi Performanya
- Dermot: City Seharusnya Dapat Hadiah Penalti
- Menurut Lampard, De Gea Sudah Buktikan Kelasnya Sebagai Kiper Kelas Dunia
- Akan Tinggalkan MU, Fellaini Dipepet Liverpool
- City Dipermalukan MU, Ini Dalih Kompany
- Menurut Lippi, Allegri Bisa Jadi Ferguson-nya Juventus
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)

