
Bola.net - - Presiden Olympique Lyon, Jean-Michel Aulas kembali angkat bicara mengenai spekulasi transfer Olivier Giroud. Sang Presiden mengindikasikan klubnya tidak akan memburu striker Arsenal pada musim panas ini.
Sosok Giroud memang santer dikabarkan akan meninggalkan Emirates Stadium pada musim panas ini. Minimnya jam bermain yang ia dapatkan di Arsenal membuatnya ingin hengkang dari London Utara pada bursa transfer kali ini.
Salah satu klub yang santer dikabarkan akan mendapatkan jasa Giroud adalah Olympique Lyon. Namun tim asal Prancis itu baru-baru ini mendatangkan striker muda Chelsea, Bertrand Traore.
Olivier Giroud
Ketika ditanya peluang mendatangkan Giroud, Aulas mengisyaratkan timnya akan mundur. "Saat ini kami tidak membutuhkan striker cadangan," ujar Aulas kepada Sportsmole.
"Kami tidak akan mendatangkannya. Arsenal ingin mempertahankannya." tandas Presiden Lyon tersebut.
Giroud sendiri musim lalu hanya 11 kali tampil sebagai starter di EPL. Namun ia tercatat mampu menyarangkan 12 gol dari minimnya jam bermain yang ia dapat.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478009/original/020523300_1768887815-pati6.jpg)

