
Bola.net - Penyerang Liverpool Sadio Mane mengaku menargetkan dirinya mencetak 30 gol pada musim 2021-22 ini demi menebus performanya yang ambyar pada musim lalu.
Musim lalu penampilan Mane bersama Liverpool bisa dibilang anjlok. Pemain asal Senegal itu kerap buang-buang peluang.
Di Premier League, ia cuma bisa mencetak 11 gol saja plus delapan assist. Itu adalah torehan terburuk keduanya selama membela Liverpool.
Total pada musim 2020-21 lalu, Mane mengemas 16 gol. Ia juga mencatatkan sembilan assist bagi rekan-rekannya.
Target Tinggi Mane di Liverpool
Di musim yang baru ini, Sadio Mane sebelumnya mengaku berada dalam kondisi yang oke. Apalagi sebelumnya untuk pertama kalinya, ia mendapatkan libur panjang di Liverpool.
Mane pun kini berani mematok target tinggi di Liverpool. Ia mengatakan bertekad mencetak setidaknya 30 gol bagi timnya.
"Saya ingin mencetak gol, dan membantu rekan satu tim bikin gol, bahkan untuk mencetak 30 gol," koar Mane pada Official Matchday Programme Liverpool.
“Mengapa tidak? Semakin banyak semakin baik sejauh yang saya ketahui dan ambisi saya untuk tim adalah memenangkan trofi. Semua orang haus akan hal itu," tegasnya.
Kekecewaan Mane
Sadio Mane kemudian berbicara soal performanya pada musim 2020-21 lalu. Ia mengaku awalnya optimis akan bisa mencetak banyak gol namun karena gagal merealisasikan targetnya, ia pun mengaku sangat kecewa.
“Saya sangat kecewa dengan musim lalu, dan sangat bersemangat, karena saya pikir saya bisa berbuat lebih banyak. Padahal saya mungkin mencetak antara 18 dan 22 gol dalam satu musim, lalu pada kesempatan itu hal tersebut tidak lagi berlaku. Saya tentu saja akan kecewa," ujar Mane.
Di musim perdananya di Liverpool, Sadio Mane total cuma mengemas 13 gol. Namun setelah itu dalam tiga musim beruntun, ia selalu bisa mencetak minimal 20 gol di semua ajang kompetisi. Torehan tertingginya adalah 26 gol, yang tercipta pada musim 2018-19.
(Matchday Programme)
Berita Liverpool Lainnya:
- Mane tak Kaget Lihat Van Dijk Tampil Perkasa Lagi Bersama Liverpool
- Liverpool dan Manchester United Saling Sikut untuk Datangkan Yves Bissouma
- Liverpool Sempat Bidik Dua Nama untuk Jadi Pengganti Wijnaldum
- Manchester United Pulangkan Cristiano Ronaldo, Bek Liverpool Ini Tidak Keder
- Buntut Keributan Lawan Liverpool, Chelsea Kena Dakwaan Dobel dari FA
- Para Calon Tulang Punggung Timnas Portugal Setelah Ronaldo, Siapa yang Paling Cocok?
- Masuk Grup Neraka di Liga Champions, Ini Sisi Positifnya Bagi AC Milan
- Kabar Buruk Liverpool, Roberto Firmino Bakal Absen di Laga Pembuka UCL 2021/22
- Arsenal Saja Boros, Mengapa Liverpool Tidak Membeli Pemain Baru?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

