
Bola.net - - Bos , Walter Mazzarri, berkeras bahwa Manchester United masih bisa juara Premier League musim ini.
Tim asuhan Jose Mourinho tengah duduk di peringkat enam klasemen dan tertinggal delapan poin dari Liverpool usai 11 pertandingan.
Namun manajer Italia mengingatkan bahwa Juventus pernah menjadi juara Serie A musim lalu setelah sebelumnya tertinggal 11 angka di akhir Oktober.
"Ada banyak kandidat juara. Manchester City, Manchester United, Chelsea, Tottenham, Liverpool, dan Arsenal. Tidak semua bagian Eropa ada kompetisi yang sulit diprediksi seperti di Inggris," tutur Mazzarri menurut The Mirror.
"Di United, satu tahun lalu ada pelatih seperti Van Gaal yang mengalami masalah, itu artinya anda harus melakukan pekerjaan dengan baik dan dengan berjalannya waktu, Mourinho akan menyelesaikan semuanya. City mengalami sedikit kemunduran, namun tidak ada yang aneh."
"Mourinho dan Guardiola sudah menunjukkan di atas lapangan sepanjang karir mereka, apa yang bisa mereka lakukan. Dan kami baru memainkan 11 laga, masih terlalu dini menarik kesimpulan. Contohnya Juventus di Serie A musim lalu: mereka masih ada di papan tengah sebelumnya dan akhirnya juara."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

