
Bola.net - - Simon Mignolet mengaku sudah tidak sabar bermain di Liga Champions bersama Liverpool di Anfield musim depan.
The Reds finish di posisi empat klasemen akhir Liga Inggris musim lalu dan itu artinya mereka harus melalui babak play-off sebelum bisa masuk ke fase grup.
Namun demikian, Mignolet mengaku sudah amat antusias membayangkan bagaimana tim asuhan Jurgen Klopp bisa kembali bersaing dengan barisan tim elit Eropa.
Simon Mignolet
"Malam pertandingan Eropa di Anfield amat brilian," tutur pemain Belgia di Liverpool Magazine.
"Saya pernah menjalani pertandingan melawan Real Madrid di Liga Champions ketika kami terakhir bermain di Eropa dan laga Liga Europa melawan Manchester United juga terasa masif, demikian juga ketika melawan Borussia Dortmund."
"Keduanya amat spesial dan semua orang di sini amat puas tahu bahwa kami akan bermain di Eropa musim depan."
Baca Juga:
- Chelsea Luncurkan Tawaran untuk Van Dijk
- Barcelona Pertimbangkan Rekrut Cuadrado
- Sanchez Menolak Beri Update Soal Masa Depannya di Arsenal
- 'Liverpool Harusnya Datangkan Van Dijk, Bukan Salah'
- Peter Schmeichel Sedih Lihat Ibrahimovic Tinggalkan MU
- Peter Schmeichel Bingung Memilih Ronaldo Atau Morata di MU
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
