
Bola.net - - Kiper Liverpool Simon Mignolet mengaku dirinya sangat terkesan dengan begitu besarnya antusiasme para fans The Reds di kawasan Asia.
Sejak menjadi bagian dari skuat Liverpool, kiper asal Belgia itu sudah ikut berkeliling ke Asia sebanyak empat kali. Di musim panas ini, ia akan kembali ikut dalam rombongan The Reds untuk melakoni tur di benua tersebut.
Kali ini mereka hanya akan melakoni tur ke Hong Kong pada bulan Juli. Di sana mereka akan berpartisipasi di ajang Premier League Asia Trophy dan bertanding lawan Crystal Palace, Leicester City dan West Brom.
Menurut Mignolet, lawatan ke Asia selalu membuatnya terkesan. Ia senang melihat bahwa fans Liverpool di kawasan tersebut ternyata begitu banyak, dan dukungan yang mereka berikan juga begitu hebat.
"Semuanya selalu sama. Cara kami diperlakukan di sana memang brilian, fan base di sana begitu besar," seru Mignolet pada Premier League Production.
"Saat kami sampai di bandara, ada ribuan penggemar yang menunggu kami untuk menghibur kami. Selalu sangat menyenangkan untuk pergi ke Asia dan melihat seberapa besar klub mendapat dukungan di sana. Kemudian Anda melihat seberapa besar klub dan apa yang Anda wakili," terangnya.
"Sangat menyenangkan kembali ke sana lagi tahun ini di Premier League Asia Trophy - ini adalah cara yang baik untuk mempersiapkan musim ini," tegasnya.
Baca Juga:
- Mignolet Sambut Positif Turnamen Pra Musim di Hongkong
- Liverpool Kembali Dikaitkan Dengan Ruben Neves
- Dusan Tadic Lempar Kode ke Liverpool
- Liverpool Belum Menyerah Kejar Salah
- Monk Minta Ben Gibson Tak ke Liverpool
- Mido: Salah Akan Gabung Liverpool
- Klopp Jamin Tempat Utama untuk Mbappe di Anfield
- Inikah Alasan Liverpool Akhiri Minat Pada Van Dijk?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:34Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 13:14MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
-
Liga Inggris 24 Oktober 2025 12:36MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 24 Oktober 2025 15:35 -
News 24 Oktober 2025 15:23 -
Liga Champions 24 Oktober 2025 15:15 -
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025 15:02 -
Otomotif 24 Oktober 2025 14:34 -
Otomotif 24 Oktober 2025 14:29
MOST VIEWED
- Kok Bisa Harry Maguire Sebut Kemenangan Manchester United Atas Liverpool jadi Hal Memalukan, Apa yang Salah?
- Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
- Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
- Guardiola Sebut Bintang Baru Man City Ini Salah Satu Talenta Terhebat yang Pernah Dilihatnya, Siapa Dia?
HIGHLIGHT
- 6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Pi...
- 5 Klub yang Bisa Jadi Tujuan Robert Lewandowski Se...
- 3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut J...
- Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik...
- Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim ...
- 6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantast...
- Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier Le...

















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1813599/original/022311000_1514370644-000_UR5C8.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5384102/original/046932800_1760754888-WhatsApp_Image_2025-10-17_at_15.32.31.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5344951/original/017492000_1757497182-1000592086.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5069811/original/049538400_1735371310-Heri-Gunawan-1.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5298697/original/042202800_1753770072-20250729_085143.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5390628/original/097283200_1761285700-bocah_hidrosefalus_di_kudus_koma_lima_hari.jpg)
