
Bola.net - - Jose Mourinho menyatakan dirinya puas dengan performa Manchester United ketika mereka menang 2-0 atas Swansea City di babak 16 besar Piala Liga semalam.
Jesse Lingard mengemas brace dalam pertandingan di Wales, di mana Setan Merah akhirnya memastikan tempat mereka di babak perempat final kompetisi.
Kemenangan ini datang usai pekan lalu United menelan kekalahan perdana mereka di Premier League ketika bertandang ke markas Huddersfield di John Smith Stadium.
Mourinho mengaku amat senang dan mengkonfirmasi Phil Jones akan bisa bermain kembali untuk pertandingan panas melawan Tottenham di Old Trafford akhir pekan ini.
"Kami terlibat dalam permainan sejak menit pertama, kami terus menekan dan memaksa lawan membuat kesalahan, sikap kami sangat bagus," tutur Mourinho menurut Sky Sports.
Jesse Lingard
"Scott McTominay bermain bagus, kuat di tengah. Axel Tuanzebe mungkin sedikit kurang meyakinkan di awal, namun kemudian kami mendapat stabilitas dan ia terlibat di dalamnya."
"Tidak ada cedera juga, jadi ini hari yang bagus. Saya yakin Phil Jones akan fit untuk hari Sabtu melawan Tottenham, namun terlepas dari itu, saya tak punya kabar lain."
Undian babak 8 besar Piala Liga akan dilakukan di London pada 26 Oktober.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

