
Bola.net - Penyakit inkonsistensi penampilan Chelsea musim ini terus berlanjut. Usai dikalahkan Stoke City dua pekan lalu, The Blues sempat bangkit dan memukul Steaua Bucuresti dan Crystal Palace. Namun saat berduel melawan Sunderland di ajang Capital One Cup semalam (17/12), Frank Lampard dan kawan-kawan kembali keok dengan skor 1-2.
Manajer Jose Mourinho mengaku geram dengan kebiasaan anak asuhnya yang kerap kali membuang-buang peluang di depan gawang. Ia menganggap bahwa hal tersebut menjadi penyebab seringnya mereka tumbang di tangan tim-tim yang di atas kertas seharusnya bisa dengan mudah ditaklukkan.
"Bahkan di Premier League, kekalahan kami tidak pernah disebabkan karena lawan bermain lebih baik daripada kami," keluh pria asal Portugal ini.
"Selain laga hari ini (lawan Sunderland), kami juga dikalahkan oleh Stoke, Newcastle, dan Everton dengan cara yang sama. Peluang adalah peluang, sepakbola adalah sepakbola. Kami tak mencetak cukup gol untuk menang."
Dengan hasil tersebut, The Black Cats memastikan diri melaju ke semifinal Capital One Cup. Sebuah pencapaian yang cukup memuaskan mengingat di kompetisi domestik mereka masih berkubang di dasar klasemen.[initial]
(tsp/mri)
Manajer Jose Mourinho mengaku geram dengan kebiasaan anak asuhnya yang kerap kali membuang-buang peluang di depan gawang. Ia menganggap bahwa hal tersebut menjadi penyebab seringnya mereka tumbang di tangan tim-tim yang di atas kertas seharusnya bisa dengan mudah ditaklukkan.
"Bahkan di Premier League, kekalahan kami tidak pernah disebabkan karena lawan bermain lebih baik daripada kami," keluh pria asal Portugal ini.
"Selain laga hari ini (lawan Sunderland), kami juga dikalahkan oleh Stoke, Newcastle, dan Everton dengan cara yang sama. Peluang adalah peluang, sepakbola adalah sepakbola. Kami tak mencetak cukup gol untuk menang."
Dengan hasil tersebut, The Black Cats memastikan diri melaju ke semifinal Capital One Cup. Sebuah pencapaian yang cukup memuaskan mengingat di kompetisi domestik mereka masih berkubang di dasar klasemen.[initial]
Baca Juga
- Para Penggawa Bayern Was-Was Bertemu Arsenal
- Lima Raksasa Premier League Bersaing Dapatkan Kevin Volland
- Hazard Ingin Main Satu Tim Dengan Sang Adik Musim Depan
- Tottenham Resmi Berpisah Dengan Villas-Boas
- Wilshere & Jari Tengah Kontroversial Lainnya di Jagat Sepakbola
- Mike Tyson Baru Tahu Ada Klub Bernama Manchester City
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...