
Bola.net - Jose Mourinho menegaskan jika keputusannya memarkir Diego Costa pada laga Liga Champions kemarin bukanlah demi menyiapkan striker Chelsea itu khusus menghadapi Manchester City.
Striker Spanyol kelahiran Brasil itu diistirahatkan saat The Blues menjamu Schalke pada matchday perdana di tengah pekan, dan tanpa Costa lini depan Chelsea terbukti berkurang ketajamannya setelah hanya mampu bermain imbang 1-1.
Dengan laga krusial kontra City sudah menanti di akhir pekan, banyak pihak meyakini Mourinho sengaja menyimpan striker yang sudah mencetak 7 gol dari 4 partai awal liga itu.
Tapi The Special One menepis teori tersebut dengan menegaskan jika ia tak memainkan Costa karena eks bomber Atletico Madrid tengah mengalami cedera hamstring dan tak cukup fit menghadapi Schalke sehingga harus diatasi dengan rotasi.
"Costa punya masalah. Jika ia punya seminggu untuk pulih, ia bisa jadi starter (lawan Schalke) - tiga hari tak cukup untuk memulihkan diri. Itu bukan untuk melindunginya demi laga hari Minggu (lawan City), itu karena ia tak dalam kondisi untuk jadi starter," tegasnya.[initial]
(tsp/row)
Striker Spanyol kelahiran Brasil itu diistirahatkan saat The Blues menjamu Schalke pada matchday perdana di tengah pekan, dan tanpa Costa lini depan Chelsea terbukti berkurang ketajamannya setelah hanya mampu bermain imbang 1-1.
Dengan laga krusial kontra City sudah menanti di akhir pekan, banyak pihak meyakini Mourinho sengaja menyimpan striker yang sudah mencetak 7 gol dari 4 partai awal liga itu.
Tapi The Special One menepis teori tersebut dengan menegaskan jika ia tak memainkan Costa karena eks bomber Atletico Madrid tengah mengalami cedera hamstring dan tak cukup fit menghadapi Schalke sehingga harus diatasi dengan rotasi.
"Costa punya masalah. Jika ia punya seminggu untuk pulih, ia bisa jadi starter (lawan Schalke) - tiga hari tak cukup untuk memulihkan diri. Itu bukan untuk melindunginya demi laga hari Minggu (lawan City), itu karena ia tak dalam kondisi untuk jadi starter," tegasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)

