
Bola.net - Pergantian pelatih di kubu Manchester United sejauh ini tidak membuat masa depan Nani di Old Trafford terjamin. David Moyes tidak menunjukkan tanda-tanda bahwa winger asal Portugal tersebut akan masuk dalam rencana timnya musim depan.
L'Equipe melaporkan bahwa kondisi itu siap dimanfaatkan oleh tim kaya asal Prancis, AS Monaco, untuk mendatangkan pemain berusia 26 tahun tersebut.
Kubu Les Rouge et Blanc kabarnya telah mengadakan diskusi dengan pihak Nani serta menyiapkan tawaran sebesar 8.5 juta Pounds kepada The Red Devils. MU sendiri kabarnya tak akan keberatan melepas pemain yang kontraknya tinggal tersisa setahun tersebut.
Satu-satunya hal yang menjadi ganjalan bagi Nani untuk pindah ke Prancis adalah tingginya permintaan gaji sang pemain yang mencapai 6 juta Pounds.
Pemain bernama lengkap Luís Carlos Almeida da Cunha tersebut musim lalu telah tersisih dari skuad utama United. Total Nani hanya diturunkan sebagai starter sebanyak 7 kali di Premier League. [initial] (leq/mri)
L'Equipe melaporkan bahwa kondisi itu siap dimanfaatkan oleh tim kaya asal Prancis, AS Monaco, untuk mendatangkan pemain berusia 26 tahun tersebut.
Kubu Les Rouge et Blanc kabarnya telah mengadakan diskusi dengan pihak Nani serta menyiapkan tawaran sebesar 8.5 juta Pounds kepada The Red Devils. MU sendiri kabarnya tak akan keberatan melepas pemain yang kontraknya tinggal tersisa setahun tersebut.
Satu-satunya hal yang menjadi ganjalan bagi Nani untuk pindah ke Prancis adalah tingginya permintaan gaji sang pemain yang mencapai 6 juta Pounds.
Pemain bernama lengkap Luís Carlos Almeida da Cunha tersebut musim lalu telah tersisih dari skuad utama United. Total Nani hanya diturunkan sebagai starter sebanyak 7 kali di Premier League. [initial] (leq/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 23 Januari 2026 06:045 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 02:00Gagal Gaet Marc Guehi, Liverpool Alihkan Target ke Bek Cepat Milik Tottenham
-
Liga Inggris 23 Januari 2026 01:05Selamanya Setan Merah! Casemiro Ucap Salam Perpisahan untuk Man United
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 23 Januari 2026 07:01 -
Liga Champions 23 Januari 2026 04:59 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 04:15 -
Liga Inggris 23 Januari 2026 04:09 -
Liga Champions 23 Januari 2026 03:29 -
Liga Italia 23 Januari 2026 02:59
MOST VIEWED
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Tak Pernah Disentuh Ruben Amorim di MU: Duduk Penuh Saksikan Tim Akademi
- Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
- Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481371/original/037143900_1769091608-Presiden_Prabowo_Subianto_di_WEF-3.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5481376/original/075507400_1769092696-WhatsApp_Image_2026-01-22_at_21.15.44.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5212278/original/085926800_1746607936-Inter_Milan_vs_Barcelona-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478810/original/094393800_1768927580-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5456859/original/027443500_1766978470-Bahlil_Lahadalia.jpeg)

