
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic menjadi aktor utama di final Piala Liga di Wembley dan mantan pemain klub, Phil Neville, memuji penampilan sang striker, yang menurutnya 'seperti binatang'.
Ibrahimovic mencetak dua gol dalam pertandingan melawan Southampton, membuat gol pembuka untuk Manchester United dengan tendangan bebas akurat, sebelum menentukan kemenangan tim dengan gol tandukannya di menit ke-87.
Dan usai pertandingan berakhir, Neville memberikan pujian setinggi langit pada Ibra, yang menurutnya sudah memainkan peran penting dalam sukses yang diraih oleh tim asuhan Jose Mourinho.
Phil Neville
"Dia benar-benar binatang. Ini adalah saat di mana pemain terbaik Premier League menunjukkan kemampuannya dan Ibra mampu membuktikan itu," tutur Neville di Sky Sports.
"Ada saat di mana ia menopang United dan dia mengingatkan saya pada Roy Keane dengan agresivitasnya."
"Dia tidak pernah tahu kapan dia kelelahan. Dia juga punya finishing berkualitas. Dia pemain kelas dunia dan beberapa orang di sini sebelumnya tidak berpikir dia seperti itu."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 04:59 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:34 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)

