
Bola.net - Eks penyerang Liverpool, Michael Owen, mendesak mantan klubnya agar segera melepas Luis Suarez, yang dinilai sudah tak lagi bahagia berada di Anfield.
Spekulasi hengkangnya Il Pistolero kian merebak, setelah sang pemain mengaku berhasrat untuk tampil di Liga Champions. Sejauh ini, Arsenal telah menunjukkan minat serius untuk memboyong pemain internasional Uruguay itu.
Dengan situasi saat ini, Owen meyakini jika The Reds sudah sepantasnya melepas Suarez, yang ditaksir memiliki bandrol lebih dari £40 juta. Dari pandangan mantan bomber timnas Inggris itu, dana tersebut bakal berguna bagi Liverpool.
"Ini adalah keunggulan lain dari kekuatan pemain, namun jika anda punya pemain tak bahagia dan anda punya aset sebesar Suarez, maka anda takkan punya pilihan," ujar Owen.
"Ini bukan masa lalu, di mana saat anda bisa mencadangkannya dengan gaji kecil dan menyiksa mereka. Anda punya lebih dari £40 juta lebih, plus gajinya tiap tahun. Anda hanya perlu mencairkannya." [initial] (mtr/atg)
Spekulasi hengkangnya Il Pistolero kian merebak, setelah sang pemain mengaku berhasrat untuk tampil di Liga Champions. Sejauh ini, Arsenal telah menunjukkan minat serius untuk memboyong pemain internasional Uruguay itu.
Dengan situasi saat ini, Owen meyakini jika The Reds sudah sepantasnya melepas Suarez, yang ditaksir memiliki bandrol lebih dari £40 juta. Dari pandangan mantan bomber timnas Inggris itu, dana tersebut bakal berguna bagi Liverpool.
"Ini adalah keunggulan lain dari kekuatan pemain, namun jika anda punya pemain tak bahagia dan anda punya aset sebesar Suarez, maka anda takkan punya pilihan," ujar Owen.
"Ini bukan masa lalu, di mana saat anda bisa mencadangkannya dengan gaji kecil dan menyiksa mereka. Anda punya lebih dari £40 juta lebih, plus gajinya tiap tahun. Anda hanya perlu mencairkannya." [initial] (mtr/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)

