
Bola.net - Bek Manchester City Vincent Kompany menjadi sasaran kritik atas penampilan buruknya saat dalam beberapa pertandingan belakangan ini. Namun manajer Manuel Pellegrini meminta sang kapten agar membiasakan diri dengan semua kritik karena bermain di klub besar.
Banyak yang menilai jika pemain asal Belgia itu sudah mengalami penurunan performa. Ia dianggap sebagai pihak yang bertanggung jawab atas kekalahan City dari Barcelona dan Liverpool.
"Saya pikir ketika bermain di tim besar atau ketika menangani tim besar, Anda harus siap menerima kritik ketika tidak menang atau bermain dengan performa yang normal. Pemain penting harus terbiasa dengan ini," ujar Pellegrini.
The Citizens berpeluang besar kembali bangkit saat menerima kunjungan tim juru kunci Leicester City dalam lanjutan kompetisi Premier League 2014/15 tengah pekan, Kamis (05/3).[initial]
(dst/ada)
Banyak yang menilai jika pemain asal Belgia itu sudah mengalami penurunan performa. Ia dianggap sebagai pihak yang bertanggung jawab atas kekalahan City dari Barcelona dan Liverpool.
"Saya pikir ketika bermain di tim besar atau ketika menangani tim besar, Anda harus siap menerima kritik ketika tidak menang atau bermain dengan performa yang normal. Pemain penting harus terbiasa dengan ini," ujar Pellegrini.
The Citizens berpeluang besar kembali bangkit saat menerima kunjungan tim juru kunci Leicester City dalam lanjutan kompetisi Premier League 2014/15 tengah pekan, Kamis (05/3).[initial]
Baca Juga:
- Pellegrini Tak Tertekan Beri City Trofi
- Hart: Manchester City Wajib Bangkit Lawan Leicester
- Nasri Berencana Ikuti Jejak Thierry Henry
- 'Hanya Final Liga Champions Yang Bisa Selamatkan Pellegrini'
- Data dan Fakta Premier League: Man City vs Leicester City
- Preview: Man City vs Leicester City, Hindari Tragedi
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:19
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
LATEST UPDATE
-
News 22 Oktober 2025 15:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:41
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...