
Bola.net - - Paul Pogba meminta fans untuk menilai para gelandang dengan cara yang sama, dan ia menggunakan pemain Chelsea, N'Golo Kante, sebagai contoh.
Pemain Manchester United mendapat banyak kritik musim ini dari fans dan pengamat karena ia dianggap tak tampil bagus sejak dibeli dari Juventus di musim panas.
Pogba, yang sudah mencetak tujuh gol dalam 44 penampilan untuk Setan Merah musim ini, mengaku tak percaya bagaimana ia diharapkan untuk mencetak banyak gol, sementara Kante, yang berposisi mirip dengannya, tidak.

"Saya mendengar Kante disebut sebagai gelandang top, dan saya setuju. Dia adalah gelandang kelas dunia. Namun dia tidak mencetak banyak gol bukan? Mereka tidak berbicara soal ini," tutur Pogba di Sky Sports News.
"Mereka berbicara mengenai apa yang ia lakukan di atas lapangan. Dia merebut bola dan coba untuk mengumpan. Saya juga. Saya mencetak gol lebih banyak dari Kante. Anda harus menilai semua gelandang dengan cara yang sama. Mereka hanya bicara soal transfer dan uang."
"Hal terpenting bagi seorang gelandang bukanlah mencetak gol. Anda harus membangun permainan, membuat assist, dan jika anda bisa mencetak gol itu akan jadi nilai plus."
United sendiri baru saja menang 2-0 atas Chelsea di Old Trafford semalam.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)

