
Bola.net - Casemiro belakangan ini dikaitkan dengan kepindahan ke klub Turki Galatasaray. Namun, legenda Setan Merah Roy Keane merasa sangat yakin kalau Casemiro akan tetap bertahan di klub.
Casemiro mendapat banyak sorotan belakangan ini. Penyebabnya, gelandang asal Brasil tersebut membuat sejumlah blunder dalam pertandingan melawan Liverpool.
Dalam beberapa hari terakhir, Casemiro ramai dikabarkan akan cabut dari Manchester United. Galatasaray dilaporkan berminat untuk merekrut Casemiro pada musim panas ini.
Bursa transfer di Turki saat ini masih dibuka. Galatasaray kabarnya dalam pembicaraan dengan Manchester United untuk meminjam Casemiro selama satu tahun.
Casemiro Bertahan

Casemiro dikabarkan bisa meninggalkan Manchester United dalam waktu dekat ini. Namun, Roy Keane sangat yakin kalau sang gelandang akan tetap bertahan di Old Trafford.
"Saya pikir dia akan ," kata Keane di The Overlap.
"Ke mana lagi dia akan pergi, kecuali ada sesuatu yang dilakukan minggu depan? Dia pasti akan berada di sini sampai Januari."
Belum Coret Casemiro

Meski performanya kurang memuaskan, Roy Keane masih belum mau mencoret Casemiro. Ia merasa Erik Ten Hag harus mencoba memainkan sang pemain di posisi yang lebih maju.
"Saya belum akan mencoretnya. Mungkin perannya di tim jika dia kembali, bermain beberapa kali, mungkin lebih tinggi di lapangan," lanjut Keane.
"Hal pertama yang selalu kami katakan adalah dia tidak bisa bergerak di lapangan tetapi ketika Anda melihatnya maju, dia punya insting untuk mengumpan dan melakukan tendangan bebas, seberapa sering Anda melihatnya menyundulnya?
"Akankah Casemiro membawa Man United kembali bersaing dengan Man City? Tentu saja tidak. Tetapi kesepakatan sudah selesai, dia ada di klub."
Sumber: Metro
Klasemen Premier League 2024/2025
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)

