
Bola.net - - Pelatih asal Argentina, Marcelo Bielsa, dikabarkan sedikit lagi akan mendapatkan jabatan di klub kasta kedua Inggris, Leeds United. Mengetahui kabar tersebut, pelatih Manchester City, Josep Guardiola, memberikan pujian kepadanya.
Bielsa saat ini sedang tidak melatih klub manapun setelah dipecat dari klub Prancis, Lille, pada bulan Desember lalu. Dan kini dikabarkan akan kembali menjabat sebagai pelatih Leeds dalam waktu dekat.
Bielsa merupakan salah satu sosok berpengalaman di dunia kepelatihan sepakbola. Pria berumur 62 tahun tersebut pernah membela klub seperti Athletico Bilbao dan Marseille, serta menukangi timnas Argentina dan Chile.
Guardiola, yang berhasil membawa The Citizens juara Premier League musim ini, mengatakan bahwa dirinya sangat memuja Bielsa. Eks pelatih Barcelona itu mengatakan bahwa dirinya selalu merasa terbantu jika berbicara dengannya.
Kagumnya Guardiola

"Dia sangat membantu saya dengan saran-sarannya. Kapanpun saya berbicara dengannya, saya selalu merasa seperti dia ingin membantu," lanjutnya.
"Bagi saya, penting untuk berbicara tentang Marcelo karena tidak peduli berapa banyak gelar yang dia raih dalam karirnya. Kami tidak menilai dari itu. Itu tidak lebih berpengaruh ketimbang bagaimana dia mempengaruhi sepakbola dan pemainnya. Itulah kenapa, bagi saya, dia adalah pelatih terbaik di dunia," pungkasnya.
Prestasi Bielsa

Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)

