
- Bek Manchester City, Bacary Sagna, percaya bahwa Sergio Aguero bisa melakukan banyak hal, ketimbang hanya mencetak banyak gol.
Pemain Argentina sudah menciptakan lima gol dalam empat pertandingan di Premier League sejauh ini dan membantu timnya meraih poin maksimal, 18, dari enam pertandingan awal.
Namun demikian, bek berusia 33 tahun mengatakan bahwa Aguero memainkan peran yang jauh lebih penting dalam alur serangan City.
"Ia adalah salah satu pemain terbaik yang pernah bermain bersama saya," tutur Sagna pada FFT.
"Tidak hanya karena ia mencetak gol, namun juga karena sikapnya, ia selalu ingin memberikan maksimal untuk tim dan juga mengangkat permainan tim."
"Dua gol yang ia buat untuk Swansea di akhir pekan menunjukkan kelasnya. Ia memiliki gairah yang luar biasa di dalam kotak penalti. Ia sangat hebat." [initial]
(fft/rer)
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...