
Bola.net - Meski sudah gantung sepatu ternyata Louis Saha masih mengikuti perkembangan mantan klubnya Tottenham Hotspur. Saha turut mengetahui kabar pemecatan Andres Villas-Boas oleh manajemen Tottenham.
Spurs memutuskan mencari pelatih baru setelah timnya dipecundangi Liverpool dengan skor 5-0 di White Hart Lane. Saha pun ingin Harry Redknapp kembali menangani klub meski hal itu sulit terwujud.
"Saya ingin melihat Harry Redknapp kembali," ujarnya saat di acara Colin Murray and Friends.
"Dia pelatih hebat dan yang telah Ia lakukan pada saya sungguh luar biasa. Namun saya pikir Daniel Levy akan mencari pelatih lain," sambungnya.
Redknapp memang pernah punya kenangan manis di White Hart Lane. Pelatih asal Inggris itu pernah empat musim membesut Spurs dan sempat membawa timnya lolos ke Liga Champions untuk pertama kali.[initial]
(ts/ada)
Spurs memutuskan mencari pelatih baru setelah timnya dipecundangi Liverpool dengan skor 5-0 di White Hart Lane. Saha pun ingin Harry Redknapp kembali menangani klub meski hal itu sulit terwujud.
"Saya ingin melihat Harry Redknapp kembali," ujarnya saat di acara Colin Murray and Friends.
"Dia pelatih hebat dan yang telah Ia lakukan pada saya sungguh luar biasa. Namun saya pikir Daniel Levy akan mencari pelatih lain," sambungnya.
Redknapp memang pernah punya kenangan manis di White Hart Lane. Pelatih asal Inggris itu pernah empat musim membesut Spurs dan sempat membawa timnya lolos ke Liga Champions untuk pertama kali.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 21:08
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:37
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 03:23
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 18-21 Oktober 2025
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...