
Sanchez dibeli oleh Barca pada tahun 2011. Namun penyerang lincah itu hanya mampu bertahan selama tiga tahun saja di Camp Nou. Pada tahun 2014, usai Piala Dunia, ia pindah ke Arsenal.
Meski The Gunners tak sehebat Barca, apalagi dalam urusan bersaing memperebutkan trofi juara di berbagai ajang, namun Sanchez mengaku ia senang dengan keputusan transfernya tersebut. Pemain berusia 27 tahun ini mengaku ia memilih pindah dari Blaugrana karena klub tersebut memiliki banyak pemain di lini depan.
"Saya mengingkan sebuah proyek baru, pengalaman baru, dan dengan banyaknya jumlah penyerang di Barca, keputusan untuk pindah itu adalah keputusan yang bagus," tutur Sanchez seperti dikutip The Mirror.
"Direktut klub memberi tahu saya bahwa ada sejumlah klub tertarik pada saya. Jadi saya berpikir bahwa pilihan untuk pindah ke Arsenal adalah pilihan yang bagus, yang terbaik. Kepindahan itu sungguh positif dan saya senang sekali berada di Arsenal," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bartomeu Akui Barca Bakal Waspadai Alexis Sanchez
- Iniesta Kagumi Kualitas Sanchez dan Arteta
- Sanchez: Messi Terbaik, Tak Diragukan Lagi
- Wenger Sebut Sanchez Siap Hadapi Barcelona
- Alexis Sanchez Tak Akan 'Baper' ketika Hadapi Barcelona
- Martino: Gara-gara Koran, Sanchez Kira Kami Bertengkar
- Ozil Akan Dapat Kontrak Bernilai Selangit di Arsenal
- Nego Kontrak, Sanchez Tuntut Gaji Tinggi di Arsenal
- Bedah Kekuatan 16 Besar: Arsenal
- Kans Juara Arsenal Tergantung Performa Ozil dan Sanchez
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:47Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 22:26 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:24 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

