
Bola.net - - Manchester City masih harus terus meraih kemenangan demi kemenangan karena mereka masih bisa dikejar oleh pesaing lainya di Premier League, menurut Bernardo Silva.
The Citizens sukses memperlebar keunggulan mereka di puncak klasemen Liga Primer usai menang 1-0 atas Newcastle di St James Park semalam.
Gol tunggal Raheem Sterling memanfaatkan assist Kevin de Bruyne di menit ke-31 menjadi pembeda antara kedua klub.
Gelandang Portugal, Silva, mengaku puas dengan permainan yang ditunjukkan City kala melawan tim asuhan Rafael Benitez, yang tampil begitu defensif.
Namun eks Monaco itu menegaskan bahwa bursa juara Liga Inggris jauh dari kata usai.
Manchester City
"Semuanya belum berakhir," jelasnya di Goal International. "Sekarang masih Desember. Kami masih harus memainkan putaran kedua dengan spirit yang sama dan gairah yang sama untuk meraih kemenangan."
"Kami tahu ini akan menjadi pertandingan yang sulit. Kami bermain bagus di babak pertama, namun tak mudah menghadapi tim yang bertahan dengan 11 pemain."
"Namun kami mengatasinya. Tentu saja, di 10 menit akhir sangat sulit mempertahankan keunggulan namun kami sukses melakukannya. Ketika anda menang di 18 laga beruntun, anda akan mengharap lawan melakukan segala cara untuk menghentikan anda. Kami harus terus bekerja keras, sama seperti yang kami tunjukkan sejak awal musim."
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

