
Bola.net - Southampton harus rela melepas beberapa bintangnya di bursa transfer musim panas ini. Manager The Saints, Ronald Koeman yang tidak ingin musim depan mereka kesulitan berlaga di Premier League pun dikabarkan mengincar beberapa pemain yang bisa menggantikan posisi para pemain yang hengkang.
Dilansir oleh Caught Offside, Southampton dikabarkan sedang mengincar salah satu pemain belakang Liverpool, Martin Kelly. Bek berkebangsaan Inggris berumur 24 tahun tersebut diberitakan menjadi salah satu target Ronald Koeman untuk menambal lubang di lini belakang Southampton setelah ditinggalkan Luke Shaw ke Manchester United.
Martin Kelly sendiri mulai kehilangan tempatnya di Liverpool karena cedera yang beberapa kali menimpanya. Penampilan gemilang Jon Flanagan dan juga kabar kedekatan The Reds dengan bek Sevilla Alberto Moreno membuat persaingan di lini belakang Liverpool menjadi semakin ketat untuk Kelly.
Martin Kelly bukan satu-satunya pemain yang kini dikabarkan sedang diminati oleh Ronald Koeman untuk mendongkrak prestasi Southampton musim depan. Kubu St Mary juga diberitakan sedang mendekati pemain muda Arsenal Serge Gnarby dan penjaga gawang Cardiff City David Marshall. [initial]
(cos/art)
Dilansir oleh Caught Offside, Southampton dikabarkan sedang mengincar salah satu pemain belakang Liverpool, Martin Kelly. Bek berkebangsaan Inggris berumur 24 tahun tersebut diberitakan menjadi salah satu target Ronald Koeman untuk menambal lubang di lini belakang Southampton setelah ditinggalkan Luke Shaw ke Manchester United.
Martin Kelly sendiri mulai kehilangan tempatnya di Liverpool karena cedera yang beberapa kali menimpanya. Penampilan gemilang Jon Flanagan dan juga kabar kedekatan The Reds dengan bek Sevilla Alberto Moreno membuat persaingan di lini belakang Liverpool menjadi semakin ketat untuk Kelly.
Martin Kelly bukan satu-satunya pemain yang kini dikabarkan sedang diminati oleh Ronald Koeman untuk mendongkrak prestasi Southampton musim depan. Kubu St Mary juga diberitakan sedang mendekati pemain muda Arsenal Serge Gnarby dan penjaga gawang Cardiff City David Marshall. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
-
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:24Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 20 Januari 2026 05:31 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 04:30 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 03:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:02 -
Liga Champions 20 Januari 2026 03:01
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)

