
Bola.net - Sebuah kabar buruk datang bagi Inter Milan. Pemain andalan mereka, Stefano Sensi diberitakan bakal bergabung dengan Barcelona di tahun 2020.
Sensi merupakan pemain yang bergabung dengan Inter Milan di musim panas ini. Ia dipinjam dari Sassuolo dengan opsi pembelian permanen di akhir musim nanti.
Sejauh ini Sensi menjadi salah satu pemain yang paling bersinar di skuat Inter Milan. Alhasil bakat besarnya diendus oleh Barcelona yang tertarik memboyongnya ke Catalunya.
Dilansir Sport, Barcelona diberitakan semakin dekat untuk mendatangkan Sensi. Mereka dikabarkan mulai memproses transfer sang gelandang ke Catalunya.
Simak situasi transfer Sensi di bawah ini.
Mulai Pembicaraan
Laporan itu mengklaim bahwa manajemen Barcelona sudah mulai membuka pembicaraan dengan agen Sensi, Giuseppe Rico.
Pembicaraan itu terjadi di awal pekan pekan kemarin. Manajemen Barca mengundang sang agen ke Catalunya untuk membahas transfer tersebut.
Pihak Sensi diberitakan cukup tertarik dengan tawaran awal yang diberikan Barcelona sehingga mereka mempertimbangkan serius untuk pindah ke Spanyol.
Tertarik Menjual
Laporan tersebut mengklaim bahwa Inter Milan sendiri mulai tertarik dengan prospek menjual Sensi.
Mereka diberitakan ingin merombak tim mereka agar menjadi penantang gelar yang serius. Untuk itu mereka butuh tambahan uang untuk mendatangkan pemain-pemain berkualitas.
Inter sendiri berencana untuk mempermanenkan Sensi dari Sassuolo di akhir musim nanti dengan mahar sebesar 25 juta Euro. Setelah itu mereka akan menjual sang gelandang dengan lebih mahal ke Barcelona.
Performa Apik
Sejauh ini, Sensi memberikan banyak kontribusi untuk lini tengah Inter Milan.
Gelandang 24 tahun itu mengemas 3 gol dan 4 assist untuk Nerrazurri sejauh ini.
(Sport)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:52Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 15:41Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:03 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 16:01
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...














:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

