
Bola.net - - Bek Manchester City, John Stones, mengatakan ada satu faktor besar yang bisa menghalangi mereka dalam upaya memenangkan trofi musim ini yaitu kelelahan.
Tidak mengejutkan jika Stones berbicara soal kelelahan, mengingat City masih aktif bermain di empat kompetisi berbeda.
Klub masih punya kans memenangkan Piala Liga, andai sukses melewati Bristol City di semifinal. Mereka juga memuncaki klasemen sementara Premier League, dan masih bertahan di Liga Champions dan Piala FA.
Akan butuh metode rotasi yang luar biasa dari Josep Guardiola untuk membawa timnya juara di dua atau lebih kompetisi.
Stones mengatakan di Sportsmole: "Kami masih bermain di empat kompetisi, jumlah pertandingan yang kami mainkan dibanding dengan tim lain, anda tahu apa akibatnya, tidak peduli seberapa sering anda merotasi skuat."
Manchester City
"Kami jelas ingin melewati Premier League musim ini tanpa kalah satu kali pun. Saya yakin semua tim ingin itu, namun itu sangat sulit."
"Kadang anda harus berdoa dan mengatakan: 'Kami sudah memberikan yang terbaik' - dan itulah yang kami lakukan."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 1 Oktober 2025 15:35
Manchester City Tertarik Jules Kounde, tapi Tidak Pernah Ada Tawaran Resmi
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 2 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Inilah Hal yang Harus Dipenuhi MU agar Zinedine Zidane Bersedia Jadi Pelatih
- Incaran Sir Jim Ratcliffe: 3 Calon Manajer Baru Manchester United Pengganti Ruben Amorim Bocor di Media
- Taktik Gagal Ruben Amorim: 17 Kali Kalah, Inikah Akhir Eksperimen 3-4-3 di Manchester United?
HIGHLIGHT
- Tak Selalu Sempurna, Ini 5 Penalti Terburuk Lionel...
- 10 Kuda Hitam Liga Champions yang Bisa Bikin Kejut...
- 5 Pemain Muda yang Bisa Jadi Kejutan di Liga Champ...
- Peta Panas Pelatih Premier League: Slot Nyaman, Am...
- 6 Pemain Top yang Gabung Klub Liga Arab Saudi Musi...
- Deretan Pemain dengan Gaji Fantastis di La Liga 20...
- 3 Klub Premier League yang Bisa Rekrut Gianluigi D...