
Bola.net - Arsenal tidak banyak melakukan belanja pemain selama bursa transfer musim tahun ini. Meskipun cukup mengecewakan, Thierry Henry tetap mendukung kebijakan yang diambil Arsene Wenger.
Petr Cech adalah satu-satunya pemain yang menandai pembelian Arsenal pada musim panas ini. Dalam beberapa kesempatan, Arsenal pernah dirumorkan akan mendatangkan pemain depan, termasuk Karim Benzema, Edinson Cavani, dan sejumlah pemain lainnya. Namun semua itu tak ada yang terwujud.
Namun demikian, Henry masih percaya mantan bosnya di Arsenal tersebut bisa membawa timnya meraih kejayaan meskipun di Premier League musim ini sudah tertinggal cukup jauh dari Manchester City yang ada di peringkat pertama.
"Saya kira dia [Wenger] ingin membeli pemain, seperti yang kita tahu. Tapi semua itu tak ada yang terwujud," kata Henry pada Sky Sport.
"Sekarang mereka sudah tertinggal lima poin dari Manchester City, belum menang di kandang, menang dua kali tapi akibat gol bunuh diri, dan itu adalah pencetak gol terbaik untuk sementara ini.
"Tapi saya kira Arsene tetap percaya dia bisa memenangkan liga dengan timnya saat ini dan tim itu sudah cukup bagus. Semuanya terserah padanya," pungkas legenda yang mencatatkan 258 penampilan tersebut. [initial]
(sky/shd)
Petr Cech adalah satu-satunya pemain yang menandai pembelian Arsenal pada musim panas ini. Dalam beberapa kesempatan, Arsenal pernah dirumorkan akan mendatangkan pemain depan, termasuk Karim Benzema, Edinson Cavani, dan sejumlah pemain lainnya. Namun semua itu tak ada yang terwujud.
Namun demikian, Henry masih percaya mantan bosnya di Arsenal tersebut bisa membawa timnya meraih kejayaan meskipun di Premier League musim ini sudah tertinggal cukup jauh dari Manchester City yang ada di peringkat pertama.
"Saya kira dia [Wenger] ingin membeli pemain, seperti yang kita tahu. Tapi semua itu tak ada yang terwujud," kata Henry pada Sky Sport.
"Sekarang mereka sudah tertinggal lima poin dari Manchester City, belum menang di kandang, menang dua kali tapi akibat gol bunuh diri, dan itu adalah pencetak gol terbaik untuk sementara ini.
"Tapi saya kira Arsene tetap percaya dia bisa memenangkan liga dengan timnya saat ini dan tim itu sudah cukup bagus. Semuanya terserah padanya," pungkas legenda yang mencatatkan 258 penampilan tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:35
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:26
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 04:14
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
MOST VIEWED
- Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
- Kontroversi Liverpool vs MU: Mengapa Gol Bryan Mbeumo Tetap Disahkan Meski Alexis Mac Allister Cedera Kepala?
- Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
- Link Live Streaming & Jadwal Pertandingan Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Hari Minggu 19 Oktober 2025
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...