
Bola.net - - Jeda internasional membuat dua pemain Arsenal, Mesut Ozil dan Alexis Sanchez kembali dalam kondisi yang tidak bugar. Kedua pemain, plus Lucas Perez diragukan bisa tampil saat Arsenal berjumpa dengan Manchester City pada akhir pekan nanti (2/4).
Alexis Sanchez harus terbang ke Chile untuk membela negaranya di ajang Kualifikasi Piala Dunia zona Amerikan Selatan. Sanchez pun harus kembali ke London dalam kondisi cedera. Ia mengalami memar dan belum bisa dipastikan kondisinya.
"Kami mendapatkan pesan dari Sanchez, ia mengalami memar di tulang karena ada benturan. Biasanya dia tetap bisa bermain. Satu-satunya hal yang membuat saya bimbang apakah itu mengenai bagian ligamennya atau tidak. Tapi itu hanya benturan," terang Arsene Wenger, pelatih Arsenal.
Wenger juga mendapatkan kabar dari Jerman terkait kondisi sang playmaker Mesut Ozil. Ia mengalami cedera hamstring meski kondisinya jauh lebih baik dibandingkan dengan Sanchez. Wenger menilai bahwa Ozil cukup siap untuk bermain.
"Ozil sedang berjuang untuk kembali tampil. Dia bermain selama 20 menit saat Jerman melawan Azerbaijan, ia telah kembali fokus dan bekerja dengan sangat keras pada minggu ini," ucap Wenger.
Sementara itu, Wenger memastikan bahwa Lucas Perez tidak akan bisa tampil pada laga melawan Man City. Penyerang yang dibeli dari Deportivo La Coruna ini akan menyusul jejak Petr Cech yang absen karena cedera. Perez mengalami cedera paha.
"Lucas mengalami cedera pada bagian paha dan itulah yang kemudian menjadi masalahnya," tutup pelatih asal Prancis ini.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

