
Bola.net - Manajer Arsenal, Arsene Wenger memberikan pujian terhadap rekrutan terbarunya, Gabriel Paulista. Menurut pria asal Prancis ini, Paulista didatangkan bukan sebagai pelapis atau panic buying, melainkan memang disiapkan untuk menjadi pemain inti.
Dengan pernyataan tersebut, Wenger secara tidak langsung mengirim sinyal bahwa salah satu dari bek tengah The Gunners dalam beberapa musim terakhir,, Per Mertesacker atau Laurent Koscielny akan tergusur dari skuat reguler.
"Gabriel datang untuk menjadi bek tengah pilihan utama. Saya melihat ia punya kualitas yang prima sebagai seorang defender," ungkap Wenger seperti dilansir London Evening Standard.
"Level konsentrasi dan juga kemampuan fisiknya akan sangat berguna di Premier League. Postur tubuhnya ideal, namun juga punya kecepatan. Dia masih berusia 24 tahun, usia yang cukup bagus untuk seorang bek tengah."
Paulista sendiri direkrut Arsenal dengan harga 11 juta Pounds plus kepemilikan sementara striker Joel Campbell untuk Villarreal.[initial]
(les/mri)
Dengan pernyataan tersebut, Wenger secara tidak langsung mengirim sinyal bahwa salah satu dari bek tengah The Gunners dalam beberapa musim terakhir,, Per Mertesacker atau Laurent Koscielny akan tergusur dari skuat reguler.
"Gabriel datang untuk menjadi bek tengah pilihan utama. Saya melihat ia punya kualitas yang prima sebagai seorang defender," ungkap Wenger seperti dilansir London Evening Standard.
"Level konsentrasi dan juga kemampuan fisiknya akan sangat berguna di Premier League. Postur tubuhnya ideal, namun juga punya kecepatan. Dia masih berusia 24 tahun, usia yang cukup bagus untuk seorang bek tengah."
Paulista sendiri direkrut Arsenal dengan harga 11 juta Pounds plus kepemilikan sementara striker Joel Campbell untuk Villarreal.[initial]
Baca Juga
- Wenger Akui Arsenal Beli Paulista Karena Kepepet
- Cazorla Masih Merasa Bersalah Tinggalkan Malaga
- Bek Boro Akui Sebenarnya Enggan Jumpa Arsenal
- Trio Cedera Sudah Kembali, Chamberlain Optimis Arsenal Tembus Big Four
- Hattrick Cleansheet, Ospina Sanjung Pertahanan Arsenal
- Chambers Handsball, Brighton Kecewa Arsenal Tak Dihukum Penalti
- Parkinson: Kalahkan Chelsea Lebih Nikmat Ketimbang Depak Arsenal
- 'Sanchez Bermain Lebih Baik di Arsenal Ketimbang Saat di Barca'
- Sol Campbell: Sulit Juarai Kompetisi Lain, Arsenal Harus Serius di Piala FA
- Wenger: Rajin Nge-Gym, Ozil Tak Gampang Jatuh Lagi
- Redknapp: Cazorla Bertubuh Kecil, Namun Berhati Singa
- Giroud Sebut Empat Striker Yang Menginspirasinya
- Monreal Tinggalkan Arsenal Menuju Bilbao?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 19:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

