
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger telah menggambarkan kritik dari Tony Adams sebagai sesuatu yang menyedihkan.
Sebagaimana diketahui, beberapa waktu lalu mantan anak asuh Wenger itu mengungkapkan bahwa keinginannya berkarir sebagai pelatih di Arsenal ditolak oleh mantan bosnya itu.
Adams menyebut bahwa penolakan Wenger itu didasarkan pada ketidaksukaannya pada sosok-sosok yang vokal. Pemain yang dua dekade membela The Gunners ini bahkan menyebut Wenger menolak karena keberadaannya akan membahayakan posisinya karena gayanya yang terlalu blak-blakan.
Dan jelang pertandingan melawan Everton di laga terakhir Premier League, Wenger disinggung mengenai kritik dari mantan pemainnya itu.
"Saya tak terluka dengan itu, dia dapat menunjukkan apa yang dapat dia lakukan sekarang. Siapa yang mementingkan hal itu? Saya mengenalnya untuk waktu yang lama. Ini menyedihkan. Saya menghormati semua orang," ujarnya.
"Tak ada yang bisa dikatakan tentang itu. Bagi saya itu adalah topik yang tak menarik, jadi saya ingin mendedikasikan waktu saya untuk sesuatu yang lebih menarik," terangnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:03 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

