
Bola.net - - Gelandang Liverpool, Georginio Wijnaldum mengatakan bahwa pergantian pemain di babak kedua menjadi pembeda saat mereka mengalahkan Stoke City.
Bermain di Bet365 Stadium, pelatih Jurgen Klopp memutuskan untuk beralih ke sistem pertahanan tiga bek dalam formasi 3-4-2-1. Sistem permainan yang baru yang disebut Wijnaldum membuat mereka sempat kesulitan di babak pertama.
Namun di babak kedua, masuknya Roberto Firmino dan Philippe Coutinho membuat dampak besar. Dua pemain tersebut mampu mencetak gol untuk membalikkan ketertinggalan setelah The Reds sempat tertinggal lewat gol Jonathan Walters di babak pertama.
"Di babak pertama ini sulit karena ini sebuah sistem baru bagi kami, tapi di babak kedua dua pergantian membuat perbedaan besar bagi kami," ujarnya.
Selain itu, gelandang asal Belanda tersebut juga mengatakan bahwa timnya sama sekali tak memikirkan pertandingan klub lain, termasuk Arsenal yang merupakan pesaing mereka dalam persaingan empat besar.
"Kami tak melihat tim lain, kami melihat pada diri kami sendiri. Kami tak bisa mengendalikan mereka, jadi fokus harus pada diri kami sendiri," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)

