
Bola.net - - Gelandang serba bisa Liverpool Georginio Wijnaldum mengklaim bahwa lolos ke Liga Champions bisa menjadi awal dari sesuatu yang besar bagi The Reds.
Liverpool saat ini berpeluang untuk bisa lolos ke Liga Champions musim depan. Syaratnya, mereka harus bisa menang saat melawan Middlesbrough.
Jika bisa menang lawan The Boro, poin mereka akan menjadi 76. Jumlah itu akan mustahil dikejar Arsenal yang maksimal hanya bisa mengoleksi 75 poin jika bisa memenangkan dua laga tersisa.
Wijnaldum mengatakan bahwa Liverpool harus bisa lolos ke Liga Champions. Sebab jika bisa masuk kompetisi tersebut, hal-hal besar bisa terjadi pada klub Merseyside tersebut.
"(penentuan masuk ke UCL) Itu ada di tangan kita sendiri dan ini akan menjadi prestasi bagus," seru gelandang asal Belanda ini kepada Liverpool Echo.
"Ini akan menjadi langkah bagus musim depan bagi kami untuk bermain melawan tim yang lebih baik di Liga Champions," cetus Wijnaldum.
"Mendapatkan pengalaman lebih sebagai tim dan belajar menangani lebih banyak pertandingan akan membuat kami menjadi lebih baik. Lolos ke Liga Champions hanya akan menjadi awal. Ini adalah awal dari sesuatu yang bisa jauh lebih besar," ujar eks pemain Newcastle ini.
Pertandingan melawan The Boro akan digelar di Stadion Anfield pada hari Minggu, 21 Mei mendatang.
Baca Juga:
- Barcelona Diklaim Tak Minati Coutinho
- Liverpool Akui Beruntung di Laga Lawan West Ham
- Laga Final, Liverpool Tidak Remehkan Boro
- Liverpool Sudah Buktikan Diri Bisa Hadapi Tekanan
- Liverpool Menang, Wenger Sindir West Ham
- Wenger: Tidak Lolos ke UCL Tidak Pengaruhi Rencana Belanja Arsenal
- Sturridge Tak Khawatir Soal Masa Depannya di Liverpool
- Dibantai Liverpool, Ini Komentar Pelatih West Ham
- Catatan di Balik Pembantaian West Ham Oleh Liverpool
- Coutinho Tak Tahu Apapun Soal Barcelona
- Klopp Puas dengan Penampilan Apik Coutinho
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

