
Bola.net - - Sebuah tribut diberikan Jack Wilshere kepada manajernya, Arsene Wenger. Wilshere menilai manajernya itu pantas mendapatkan penghargaan lebih atas segala yang ia lakukan untuk Arsenal.
Sosok Arsene Wenger bisa dikatakan menjadi ikon bagi klub Arsenal. ia sudah menjabat sebagai manajer tim London Utara itu semenjak tahun 1996 dan mengubahnya menjadi klub elit Inggris.
Namun kisah cinta Arsenal dan Wenger harus berakhir musim ini. Pelatih veteran itu akhirnya mundur dari jabatannya setelah didesak oleh berbagai kalangan, termasuk para fans Arsenal.
Di mata Wilshere, Wenger seharusnya bisa mendapatkan kredit lebih atas segala yang ia buat di Arsenal. "Selama bertahun-tahun belakangan, ada banyak opini yang berbeda mengenai Boss, namun pada akhirnya semua tahu apa yang boss lakukan untuk klub ini," ujar Wilshere kepada halaman resmi Arsenal.
"Dia [Wenger] sudah membangun tim ini hingga berada di tempat kami saat ini. Dia juga sukses membawa kami pindah dari Highburry dan kami juga selalu bermain di Liga Champions selama bertahun-tahun terakhir."
"Memang disayangkan bahwa tahun ini kami gagal bermain di Liga Champions namun kami akan berjuang sekuat tenaga agar bisa mendapatkan posisi itu tahun depan." tutup gelandang 26 tahun tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:31
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Manifestasi Nyata 'DNA Manchester United': Bagaimana Michael Carrick Menjinakkan Pep Guardiola di Old Trafford
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
