
Bola.net - - Legenda Chelsea, Gianfraco Zola, mengaku bahagia melihat Antonio Conte mempertahankan tradisi Italia di Stamford Bridge.
Conte ditunjuk sebagai manajer baru Chelsea di April, namun ia baru resmi bekerja usai menangani timnas di Euro 2016. Ia menjadi manajer Italia keempat yang menangani The Blues, mengikuti jejak Claudio Ranieri, Carlo Ancelotti, dan Roberto di Matteo.
Sebelumnya, Chelsea juga memiliki beberapa pemain Italia seperti Carlo Cudicini, Gianluca Vialli, dan juga Zola sendiri.
"Ada koneksi yang bagus antara Chelsea dan Italia. Roberto di Matteo, Gianluca Vialli, dan saya sendiri yang memulainya - dan kemudian Carlo Cudicini, Carlo Ancelotti, dan Claudio Ranieri," tutur Zola di Daily Star.
"Sekarang Antonio melanjutkan itu. Selalu ada koneksi Italia, saya kira kami saling menyukai satu sama lain."
"Menurut saya ia membutuhkan waktu yang amat cepat untuk menyesuaikan diri di sana. Ini semua menjadi pengaruh yang positif untuk Chelsea."
Conte kini membuat Chelsea duduk di puncak klasemen sementara usai 12 laga, unggul satu poin dari Liverpool.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30
MOST VIEWED
- Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
- Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
- 4 Kesalahan Besar Ruben Amorim di Manchester United yang Sukses Diperbaiki Michael Carrick: Hasilnya Langsung Terlihat Nyata
- Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

