
Bola.net - AC Milan akan menjamu Sassuolo di San Siro pada pekan ke-20 Serie A 2022/2023. Pertandingan Liga Italia antara AC Milan vs Sassuolo ini akan live Minggu, 29 Januari 2023, jam 18:30 WIB.
Dua tim ini sedang berada jauh dari performa terbaiknya. Saat ini, performa mereka sama-sama mencemaskan.
Milan tanpa satu pun kemenangan dalam lima laga terakhirnya di semua ajang. Terkini, Milan bahkan berturut-turut dihajar Inter Milan 0-3 di Supercoppa Italiana dan Lazio 0-4 di Serie A.
Sementara itu, lawannya, Sassuolo juga sudah cukup lama puasa kemenangan. Dalam delapan laga terakhir, semuanya di Serie A, Sassuolo enam kali kalah dan hanya mampu meraih dua hasil imbang.
5 Laga Terakhir AC Milan (S-K-S-K-K)
09-01-23 Milan 2-2 Roma (Serie A)
12-01-23 Milan 0-1 Torino (Coppa Italia)
15-01-23 Lecce 2-2 Milan (Serie A)
19-01-23 Milan 0-3 Inter (Supercoppa Italiana)
25-01-23 Lazio 4-0 Milan (Serie A).
8 Laga Terakhir Sassuolo (K-K-S-K-K-K-K-S)
29-10-22 Napoli 4-0 Sassuolo (Serie A)
05-11-22 Empoli 1-0 Sassuolo (Serie A)
10-11-22 Sassuolo 1-1 Roma (Serie A)
13-11-22 Bologna 3-0 Sassuolo (Serie A)
04-01-23 Sassuolo 1-2 Sampdoria (Serie A)
07-01-23 Fiorentina 2-1 Sassuolo (Serie A)
15-01-23 Sassuolo 0-2 Lazio (Serie A)
22-01-23 Monza 1-1 Sassuolo (Serie A).
Sumber: WhoScored
Klasemen Sementara Serie A 2022/2023
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi AC Milan vs Sassuolo 29 Januari 2023
- Fakta dan Statistik Pralaga Serie A 2022/2023 Pekan Ini
- Kata Costacurta Soal Ketertarikan AC Milan Pada Zaniolo: Kemahalan
- AC Milan Buat Keputusan Penting: Tidak Jadi Datangkan Nicolo Zaniolo, Namun Kebut Transfer Hakim Ziy
- 5 Peluang, 4 Gol, 'Pahlawan Kemenangan' 4-0 Lazio atas AC Milan itu Bernama Tatarusanu
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 10:58
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...