
Bola.net - Pelatih Juventus Massimiliano Allegri menegaskan bahwa timnya tidak pernah bosan menjadi juara. Allegri mengatakan bahwa Juve sudah membuktikan diri memiliki niat untuk terus tampil bagus meski sudah juara.
Kemenangan melawan Inter Milan akhir pekan lalu membuktikan bahwa Juve tidak bersantai meski sudah meraih Scudetto. Ia melihat Juve masih memiliki tekad yang saa besar untuk terus menang.
"Kami jelas tidak pernah bosan meraih kesuksesan di Italia. Lihat saja cara bermain kami melawan Inter akhir pekan lalu. Meski sudah berhasil memastikan gelar juara, kami masih tampil dengan niatan besar untuk meraih tiga poin seperti belum juara," tegas Allegri kepada Football Italia.
Allegri menambahkan bahwa hal itu merupakan indikasi yang bagus. Juve tidak boleh lengah karena mereka masih harus menjalani dua final lagi; Coppa Italia dan Liga Champions.
"Itu adalah tanda yang penting. Setelah mengalami kekalahan, akan sulit untuk berlatih dan pemain mudah kesal. Kami harus berusaha keras menghindari kekalahan karena kami masih harus menjalani beberapa pertandingan sebelum akhirnya tampil di final Liga Champions," imbuhnya. [initial]
(foti/hsw)
Kemenangan melawan Inter Milan akhir pekan lalu membuktikan bahwa Juve tidak bersantai meski sudah meraih Scudetto. Ia melihat Juve masih memiliki tekad yang saa besar untuk terus menang.
"Kami jelas tidak pernah bosan meraih kesuksesan di Italia. Lihat saja cara bermain kami melawan Inter akhir pekan lalu. Meski sudah berhasil memastikan gelar juara, kami masih tampil dengan niatan besar untuk meraih tiga poin seperti belum juara," tegas Allegri kepada Football Italia.
Allegri menambahkan bahwa hal itu merupakan indikasi yang bagus. Juve tidak boleh lengah karena mereka masih harus menjalani dua final lagi; Coppa Italia dan Liga Champions.
"Itu adalah tanda yang penting. Setelah mengalami kekalahan, akan sulit untuk berlatih dan pemain mudah kesal. Kami harus berusaha keras menghindari kekalahan karena kami masih harus menjalani beberapa pertandingan sebelum akhirnya tampil di final Liga Champions," imbuhnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 03:00 -
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:18Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 08:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:14 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)

