
Bola.net - - Kapten Juventus Gianluigi Buffon mengaku ia dan timnya tak mengeluh meski harus memainkan laga tandang dua kali dalam sepekan lawan Napoli.
Setelah jeda internasional, Juve langsung dihadapkan pada jadwal berat. Pada tanggal 3 April, mereka akan bertandang ke markas Napoli di ajang Serie A.
Tiga hari kemudian, mereka akan melakoni laga semifinal Coppa Italia leg kedua. Lawannya? Marek Hamsik dan kawan-kawan lagi.
Meski demikian, Buffon mengaku siap melakoni laga tersebut. Ia dan rekan-rekannya juga tak mengeluhkan jadwal itu.
"Napoli? Kami pergi ke sana sebagaimana tim-tim lain pergi ke sana, tidak ada yang perlu dikeluhkan. Jika kami tampil lebih baik maka kami akan menang," tegasnya seperti dilansir Football Italia.
“Kami baru saja menjalani sebuah periode kesuksesan yang bagus jelang pertandingan ini,” seru kiper berusia 39 tahun tersebut.
“Kami akan menghadapi Napoli yang sangat tangguh sebagai tim dan sebagai rival. Kami akan sangat antusias, tapi dengan perhatian yang tepat tim seperti Napoli layak untuk ditampilkan,” tandasnya.
Setelah bermain melawan Napoli, pasukan Massimiliano Allegri tersebut akan berhadapan lawan Chievo sebelum akhirnya dihadapkan pada lawan yang jauh lebih tangguh. Mereka akan berhadapan dengan Juventus di perempat final Liga Champions, 12 April mendatang.
Baca Juga:
- Digusur Oleh Donnarumma, Buffon: Tak Ada Yang Abadi
- Buffon Isyaratkan Restui Donnarumma Gantikan Dirinya di Timnas Italia
- Korban Virus FIFA, Pemain Juve Absen Hingga Akhir Musim
- Juve Bidik Tiga Jebolan Spanyol U-21
- Corner Untuk Azzurri, Awas Ada Bonucci
- Conte Inginkan Mattia De Sciglio di Chelsea
- Saingi Juventus, Napoli Juga Incar Winger Soton Ini
- Abbiati: Donnarumma Punya Segalanya Untuk Jadi Penerus Buffon
- Barcelona di Bulan April, 9 Laga Dalam 30 Hari
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

