
Bola.net - Daniele De Rossi menyebut bahwa dirinya amat percaya dengan kemampuan yang dimiliki oleh pelatih Rudi Garcia. Ini tentu berbeda dengan pandangan orang-orang pada umumnya, di mana banyak yang menyebut hubungan dua sosok penting di tubuh Il Lupi itu tak terlalu baik.
"Saya percaya dan merasa bahwa ia melihat diri saya menjadi salah satu bagian dari pemain yang ia miliki," ujar De Rossi sebagaimana dilaporkan oleh Football Italia.
"Saya suka cara dia memberikan perasaan kepada 'memiliki' kepada saya. Begitu kami berdua bertemu, ia langsung membicarakan mengenai pekerjaan dan mengalami tahun-tahun yang baik bersama", pungkas pemain yang digadang-gadang menjadi penerus Francesco Totti itu.
AS Roma sendiri kini tampil cukup moncer di bawah kendali pelatih Garcia. Dalam empat laga yang digelar mereka selalu menang. Terakhir, tim ibukota itu mengalahkan Bologna dengan skor telak 5-0. [initial]
(ita/rer)
"Saya percaya dan merasa bahwa ia melihat diri saya menjadi salah satu bagian dari pemain yang ia miliki," ujar De Rossi sebagaimana dilaporkan oleh Football Italia.
"Saya suka cara dia memberikan perasaan kepada 'memiliki' kepada saya. Begitu kami berdua bertemu, ia langsung membicarakan mengenai pekerjaan dan mengalami tahun-tahun yang baik bersama", pungkas pemain yang digadang-gadang menjadi penerus Francesco Totti itu.
AS Roma sendiri kini tampil cukup moncer di bawah kendali pelatih Garcia. Dalam empat laga yang digelar mereka selalu menang. Terakhir, tim ibukota itu mengalahkan Bologna dengan skor telak 5-0. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Italia 19 Januari 2026 14:57Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:36 -
Tim Nasional 20 Januari 2026 08:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25 -
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477548/original/051022700_1768861609-IMG_20260120_011736.jpg)

