
Bola.net - Klub Serie A, AC Milan sudah mengambil sikap terkait masa depan Joao Felix. Mereka memutuskan tidak mempermanenkan sang pemuda dari Chelsea.
Felix bergabung dengan AC Milan di bulan Januari 2025 kemarin. Ia dipinjam Rossoneri dari Chelsea selama enam bulan.
Pada kesepakatan peminjaman sang pemain, Milan punya opsi untuk mempermanenkan Felix. Klausul itu bisa diaktifkan di musim panas nanti.
Namun skenario itu nampaknya tidak akan terjadi. AC Milan memutuskan untuk tidak mempermanenkan sang pemain.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tidak Jadi Dipermanenkan

Menurut laporan Fabrizio Romano, Milan sudah membulatkan tekad untuk tidak mempermanenkan Felix di musim panas nanti.
Penyebabnya ada di faktor performa. Penampilan Felix di awal-awal tergolong impresif, namun performanya cenderung menurun.
Milan dikabarkan kecewa dengan penampilan sang pemuda. Sehingga mereka memutuskan untuk tidak mempermanenkan Felix.
Cari Klub Baru

Felix sendiri dilaporkan kemungkinan besar tidak akan kembali ke Chelsea di musim panas nanti.
Sang pemain dikabarkan tidak masuk dalam rencana Enzo Maresca. Sehingga ia hanya akan jadi penghangat bangku cadangan di musim depan.
Itulah mengapa Felix dan sang agen akan mencoba mencari klub baru untuk sang pemuda di musim panas nanti.
Mahar Transfer

Chelsea dilaporkan sudah siap untuk berpisah secara permanen dengan Felix.
Pemain Timnas Portugal itu kabarnya akan dibanderol di kisaran 50 juta Euro pada musim panas nanti.
Klasemen Serie A
(Fabrizio Romano)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Januari 2026 21:32Arsenal Krisis Gol: Penyerang Tumpul dan Tak Mampu Cetak Gol dari Open Play
-
Liga Inggris 27 Januari 2026 19:14Kritik Wasit Pep Guardiola Dinilai Tak Logis, Ini Rangkaian Faktanya
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 27 Januari 2026 21:38 -
Liga Inggris 27 Januari 2026 21:32 -
Tim Nasional 27 Januari 2026 21:27 -
Tim Nasional 27 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 27 Januari 2026 21:00 -
Liga Eropa Lain 27 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
- Hasil Juventus vs Napoli: Kenan Yildiz Bersinar, Bianconeri Pesta Gol
- Hasil Roma vs Milan: Sempat Unggul Dulu, Rossoneri Gigit Jari di Akhir Laga
- Hasil Como vs Torino: Pesta Setengah Lusin Gol, Pasukan Cesc Fabregas Tembus 5 Besar Klasemen Serie A
- Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484783/original/018265600_1769484757-1000162338.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485621/original/068828500_1769516121-Foto_2.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5392751/original/035250300_1761511473-eric_garcia_real_madrid_vs_barcelona.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485072/original/040541400_1769494130-4.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485588/original/085396000_1769514344-0127__9__1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3563902/original/063957200_1631001469-todd-cravens-IY1sRDxNWN4-unsplash.jpg)

