
Bola.net - - Pergantian posisi pelatih tidak akan berpengaruh dengan posisi kapten AC Milan. Gennaro Gattuso, yang ditunjuk sebagai pelatih baru Milan menggantikan Vincenzo Montella, tidak akan merombak posisi kapten Milan.
Gattuso memastikan bahwa ban kapten masih akan melingkar pada lengan Leonardo Bonucci. Keputusan tersebut sudah disampaikan oleh Gattuso pada jajaran manajemen Milan dan juga kepada para pemain Milan.
“Kapten Milan adalah Bonucci dan akan tetap Bonucci,” tegas Gattuso.
Posisi kapten yang disandang oleh Bonucci memang sempat goyah. Bahkan, kabarnya eks pemain Juventus sempat hendak melepas bak kaptennya beberapa waktu lalu. Hal tersebut dipicu oleh rangkaian hasil buruk yang diraih oleh Milan.
Leonardo Bonucci
Sementara itu, dari skuat yang dimiliki oleh Milan saat ini, Gattuso mengaku tertarik pada sosok tiga pemain. Nama pertama yang menarik perhatian Gattuso adalah Suso yang selama ini jadi andalan Milan di posisi winger dengan skill apiknya.
“Saya juga ingin melihat mengapa [Franck] Kessie tidak menciptakan ruang seperti musim lalu. Apakah dia mirip saya? Dia jauh lebih kuat dan lebih eksplosif daripada saya. Dia juga mencetak lebih banyak gol daripada saya.”
“Sedangkan Andre Silva, dia adalah pemain dengan kualitas bagus. Tapi dia tidak melakukannya dengan baik sejauh ini,” tutup Gattuso.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:23Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:04 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:51Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
-
Liga Italia 31 Januari 2026 22:45 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:35Peluang Inter Milan Perlebar Jarak di Puncak Klasemen Serie A
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 1 Februari 2026 01:01 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 01:00 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 00:40 -
Liga Spanyol 1 Februari 2026 00:02 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 00:01 -
Liga Inggris 31 Januari 2026 23:57
MOST VIEWED
- Inter Milan Selangkah di Depan AC Milan dan Juventus dalam Perburuan Mantan Bek Sayap Arsenal
- Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
- Nasib Napoli dan Conte Usai Tersingkir dari Liga Champions: Boncos 10 Juta Euro dan Ultimatum Datang!
- Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489313/original/098580800_1769840358-1000963455.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402785/original/087846500_1762294274-mikel_arteta__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489423/original/063719600_1769859359-1000328194.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489490/original/044862500_1769873842-1000154253.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5061650/original/054362000_1734882814-000_36RA2QV.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489426/original/090773100_1769860369-1000964367.png)

