
Bola.net - Seluruh rangkaian partai Serie A 2020/21 giornata 27 telah selesai digelar, ditutup dengan partai AC Milan vs Napoli, Senin (15/3/2021) dini hari WIB.
Dalam laga ini, Milan harus mengakui keunggulan Napoli dengan skor 0-1. Gol kemenangan tim tamu diciptakan oleh Matteo Politano di babak kedua.
Meski masih bertahan di peringkat dua, akan tetapi Milan kini berisiko disalip Juventus yang di laga sebelumnya menandaskan Cagliari dengan skor 3-1 lewat hat-trick Cristiano Ronaldo.
Sementara itu, Inter Milan masih nyaman menjadi Capolista menyusul kemenangan 2-1 di markas Torino berkat gol Romelu Lukaku dan Lautaro Martinez.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Hasil Pertandingan Serie A
Berikut ini hasil dan jadwal pertandingan Serie A 2020/21 giornata 27 selengkapnya:
Jumat (12/3/2021)
Lazio 3 - 2 Crotone
Sabtu (13/3/2021)
Atalanta 3 - 1 Spezia
Sassuolo 3 - 2 Hellas Verona
Minggu (14/3/2021)
Benevento 1 - 4 Fiorentina
Genoa 1 - 1 Udinese
Bologna 3 - 1 Sampdoria
Parma 2 - 0 Roma
Torino 1 - 2 Inter
Senin (15/3/2021)
Cagliari 1 - 3 Juventus
AC Milan 0 - 1 Napoli
Klasemen Serie A
Berikut adalah klasemen Serie A hingga saat ini selengkapnya:
Top Skor Serie A
Berikut adalah top skor Serie A saat ini:
Cristiano Ronaldo - Juventus 23 Gol
Romelu Lukaku - Inter Milan 19 Gol
Luis Muriel - Atalanta 16 Gol
Lautaro Martinez - Inter Milan 14 Gol
Ciro Immobile - Lazio 14 Gol
Zlatan Ibrahimovic - AC Milan 14 Gol
Sumber: Serie A
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21 -
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

