
Bola.net - - Penyerang Juventus, Gonzalo Higuain mengatakan kebahagiannya usai membantu Bianconeri mengalahkan Bologna tiga gol tanpa balas.
Pada pertandingan pertama di tahun 2017 tersebut, Juventus menang tiga gol tanpa balas. Dua dari tiga gol Si Nyonya Tua dicetak oleh Higuain dan satu gol lain dicetak Paulo Dybala.
Tambahan tiga poin ini pun membuat jarak dengan AS Roma kembali menjadi empat poin dan Juventus memiliki masih satu pertandingan lebih dibandingkan rival terdekatnya itu.
"Saya senang dengan hasilnya dan juga gol saya," ujarnya di situs resmi klub.
"Gol pertama sulit karena saya dikawal seorang pemain di belakang saya dan melakukan tendangan voli. Ini penting untuk meraih kemenangan karena Roma sempat berjarak satu poin, dan meskipun sulit kami masih memiliki satu pertandingan di tangan, kami ingin menjaga jarak," sambungnya.
"Pertandingan pertama setelah jeda selalu sulit, tapi kami menampilkan performa fantastis hari ini dan tak membiarkan Bologna melepas tembaka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480060/original/010927300_1769014700-sabrang.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480059/original/087062900_1769014044-IMG_5539.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
