
Bola.net - AC Milan menjamu AS Roma dalam laga Serie A 2020/21 giornata lima Serie A 2020/21 yang digelar di San Siro, Selasa (27/10/2020) dini hari WIB. Laga ini bisa disaksikan lewat live streaming di Vidio.
Pekan lalu, Milan dan Roma sama-sama meraih kemenangan. Milan menekuk sang rival sekota Inter Milan melalui sepasang gol Zlatan Ibrahimovic. Sementara itu, Roma menghantam Benevento 5-2 lewat gol-gol Pedro, Edin Dzeko (2), Jordan Veretout, dan Carles Perez.
Milan dan Roma kemudian juga sama-sama menang di matchday pertama fase grup Liga Europa.
Milan menundukkan tuan rumah Celtic 3-1 lewat gol-gol Rade Krunic, Brahim Diaz, dan Jens Petter Hauge. Di lain pihak, Roma meraih comeback win 2-1 atas tuan rumah Young Boys melalui gol-gol Bruno Peres dan Marash Kumbulla.
Dalam laga kandangnya melawan Roma di Serie A musim lalu, Milan menang 2-0 dan mengamankan tiga angka. Kali ini, dengan performa yang mengagumkan, Rossoneri punya kans bagus untuk kembali mengemas poin maksimal.
Live Streaming
Serie A 2020/21 Pekan 5
- Pertandingan: AC Milan vs AS Roma
- Stadion: San Siro
- Hari, tanggal: Selasa, 27 Oktober 2020
- Jam kick-off: 02.45 WIB
- Live: Vidio.com (KLIK DI SINI)
Prakiraan Susunan Pemain
Milan (4-2-3-1): Tatarusanu; Calabria, Kjaer, Romagnoli, Hernandez; Bennacer, Kessie; Saelemaekers, Brahim Diaz, Leao; Ibrahimovic.
Roma (3-4-2-1): Mirante; Fazio, Ibanez, Kumbulla; Santon, Pellegrini, Veretout, Spinazzola; Mkhitaryan, Pedro; Dzeko.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 10:10 -
Liga Champions 20 Januari 2026 10:00 -
Otomotif 20 Januari 2026 09:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:51 -
Liga Champions 20 Januari 2026 09:50 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 09:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)

