
Bola.net - AC Milan dan Cagliari akan berhadapan di pekan ke-20 Serie A 2024/2025. Pertandingan Liga Italia antara AC Milan vs Cagliari ini dijadwalkan kick-off Minggu, 12 Januari 2025, jam 02.45 WIB, live streaming di Vidio.
Milan, bersama pelatih anyar Sergio Conceicao, baru saja sukses menyabet trofi Supercoppa Italiana/Piala Super Italia.
Milan menekuk Juventus 2-1 di semifinal, kemudian memenangi Derby della Madonnina kontra Inter Milan dengan skor 3-2 di final. Dalam dua laga pertamanya di bawah asuhan Conceaicao itu, Milan selalu menang dari posisi tertinggal.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming AC Milan vs Cagliari

Kompetisi: Serie A/Liga Italia
Pertandingan: AC Milan vs Cagliari
Stadion: San Siro
Hari, tanggal: Minggu, 12 Januari 2025
Jam: 02.45 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI AC Milan vs Cagliari

AC Milan (4-2-3-1): Maignan; Calabria, Tomori, Thiaw, Hernandez; Musah, Fofana; Pulisic, Reijnders, Leao; Morata.
Pelatih: Sergio Conceicao.
Info skuad: Emerson Royal (suspended), Florenzi (cedera), Chukwueze (cedera).
Cagliari (4-2-3-1): Caprile; Zappa, Wieteska, Luperto, Obert; Makoumbou, Adopo; Zortea, Viola, Augello; Piccoli.
Pelatih: Davide Nicola.
Info skuad: Ciocci (cedera), Luvumbo (meragukan), Mina (meragukan).
Head to Head AC Milan vs Cagliari

5 pertemuan terakhir
10/11/24 Cagliari 3-3 AC Milan (Serie A)
12/05/24 AC Milan 5-1 Cagliari (Serie A)
03/01/24 AC Milan 4-1 Cagliari (Coppa Italia)
27/09/23 Cagliari 1-3 AC Milan (Serie A)
20/03/22 Cagliari 0-1 AC Milan (Serie A).
5 pertandingan terakhir AC Milan (S-M-S-M-M)
16/12/24 AC Milan 0-0 Genoa (Serie A)
21/12/24 Verona 0-1 AC Milan (Serie A)
30/12/24 AC Milan 1-1 Roma (Serie A)
04/01/25 Juventus 1-2 AC Milan (Supercoppa Italiana)
07/01/25 Inter Milan 2-3 AC Milan (Supercoppa Italiana).
5 pertandingan terakhir Cagliari (K-K-K-K-M)
14/12/24 Cagliari 0-1 Atalanta (Serie A)
18/12/24 Juventus 4-0 Cagliari (Coppa Italia)
22/12/24 Venezia 2-1 Cagliari (Serie A)
29/12/24 Cagliari 0-3 Inter Milan (Serie A)
05/01/25 Monza 1-2 Cagliari (Serie A).
Statistik AC Milan vs Cagliari

- Milan menang 11 kali dan tak terkalahkan dalam 14 laga terakhir vs Cagliari di semua kompetisi (M11 S3 K0).
- Milan selalu mencetak minimal 3 gol dalam 4 laga terakhir vs Cagliari di semua kompetisi.
- Milan tak terkalahkan dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi (M4 S2 K0).
- Milan baru menang 7 kali di Serie A musim ini (M7 S6 K4, gol 26-17).
- Milan 6 kali clean sheet dalam 8 laga kandang terakhirnya di Serie A.
- Cagliari baru menang 4 kali dan sudah kalah 10 kali di Serie A musim ini (M4 S5 K10, gol 18-32).
- Cagliari selalu mencetak gol dalam 4 dari 5 laga tandang terakhirnya di Serie A.
Klasemen Serie A
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Oktober 2025 02:00Live Streaming Newcastle vs Tottenham - Link Nonton Carabao Cup di Vidio
-
Liga Inggris 30 Oktober 2025 01:49Live Streaming Wolverhampton vs Chelsea - Link Nonton Carabao Cup di Vidio
-
Liga Inggris 30 Oktober 2025 01:48Live Streaming Liverpool vs Crystal Palace - Link Nonton Carabao Cup di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 30 Oktober 2025 03:02 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 02:59 -
Liga Italia 30 Oktober 2025 02:41 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 02:00 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 01:59 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 01:49
MOST VIEWED
- Prediksi Atalanta vs AC Milan 29 Oktober 2025
- Milan Ingin Amunisi Tambahan di Lini Serang, Ambil Langkah Berani Incar Penggawa Madrid
- Amukan Igor Tudor Usai Juventus Kalah dari Lazio: Dua Pemain Ini Kena Semprot!
- Tragedi di Italia: Kiper Inter Milan Josep Martinez Terlibat Kecelakaan, Pria 81 Tahun Tewas di Tempat
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396657/original/022694200_1761758708-Proyek_lift_kaca_di_Pantai_Kelingking_Bali.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396655/original/012847200_1761757587-Tulisan_tangan_siswi_di_Sukabumi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396639/original/010147800_1761752164-Belasan_anggota_TNI_jalani_persidangan_terkait_kematian_Prada_Lucky.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396647/original/080675400_1761754298-Anggota_DPRD_Langkat_M_Rizki_Rifai.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396644/original/085703400_1761754115-Senior_ikut_menyiksa_Prada_Lucky.jpg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5369149/original/065496000_1759453553-WhatsApp_Image_2025-10-03_at_08.03.58.jpeg)

