
Bola.net - Mantan pelatih Juventus, Marcello Lippi memperingatkan Bianconeri untuk tak meremehkan Borussia Dortmund. Kedua tim akan bertemu di babak 16 besar Liga Champions.
Pelatih legendaris Italia tersebut mengungkapkan bahwa mantan timnya itu harus memiliki banyak alasan untuk mewaspadai wakil Jerman tersebut.
"Borussia Dortmund akan menunjukkan kualitas mereka yang tengah diragukan, terutama di Eropa. Sudah jelas bahwa kerja bagus Jurgen Klopp dan kualitas tim mereka akan bersinar pada akhirnya," ujarnya.
"Juventus tak boleh meremehkan Dortmund hanya karena posisinya di liga. Namun saya pikir mantan tim saya adalah favorit," tandasnya.[initial]
(foti/dzi)
Pelatih legendaris Italia tersebut mengungkapkan bahwa mantan timnya itu harus memiliki banyak alasan untuk mewaspadai wakil Jerman tersebut.
"Borussia Dortmund akan menunjukkan kualitas mereka yang tengah diragukan, terutama di Eropa. Sudah jelas bahwa kerja bagus Jurgen Klopp dan kualitas tim mereka akan bersinar pada akhirnya," ujarnya.
"Juventus tak boleh meremehkan Dortmund hanya karena posisinya di liga. Namun saya pikir mantan tim saya adalah favorit," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 13:12
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...