
Bola.net - Juventus menaklukkan sang rival sekota Torino 2-1 di Allianz Stadium pada pekan ke-10 Serie A 2020/21, Minggu (6/12/2020). Kemenangan Juventus ini tak lepas dari kontribusi Juan Cuadrado.
Torino unggul terlebih dahulu melalui gol bek Nicolas Nkoulou di menit 9. Juventus baru bisa membalas di menit 77 melalui gol pemain pengganti Weston McKennie. Juventus lalu memastikan kemenangan lewat gol Leonardo Bonucci menit 89.
Dua gol penentu comeback win Juventus di Derby Turin ini semuanya tercipta dari assist Cuadrado. Pemain sayap 32 tahun Kolombia itu pantas dinobatkan sebagai Man of the Match.
Dua Assist Cuadrado
☹️ 59’ Goal ruled out by VAR.
— JuventusFC (@juventusfcen) December 5, 2020
😊 78’ Assist for @WMckennie's equaliser!
😁 89’ Assist for @bonucci_leo19's WINNER!
Juan @Cuadrado, ladies and gentlemen! 👏👏👏#JuveToro #FinoAllaFine #ForzaJuve pic.twitter.com/Virhu56Ziu
Dari situasi corner di sisi kanan, bola dioper ke Cuadrado di lini kedua, yang kemudian melepas crossing ke jantung pertahanan. McKennie menyambut operan manis itu dengan sundulan jarak dekat untuk menyamakan kedudukan.
Itu adalah gol perdana McKennie dengan seragam Bianconeri. Gol itu membuat kedudukan jadi imbang 1-1.
Satu menit jelang habis waktu normal, gol kedua akhirnya didapatkan Juventus. Cuadrado kembali berperan besar. Dari operan panjangnya, sundulan jarak dekat Bonucci bersarang di gawang Salvatore Sirigu.
Juventus berhasil membalikkan keadaan dan mengamankan tiga poin. Untuk itu, mereka pantas berterima kasih kepada Cuadrado.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Hasil Pertandingan Juventus vs Torino: Skor 2-1
- Ketika Stefano Pioli Bicara dari Hati dengan Zlatan Ibrahimovic
- Sampdoria vs AC Milan, Ranieri Panutan Pioli
- Unik dan Spesial! Allegri Ungkap Perbedaan Cristiano Ronaldo dengan Pemain Lain
- Masalah Berbuntut Panjang, Juventus Kini Diselidiki Terkait Kasus Gagal Transfer Luis Suarez
- Resmi, Napoli Ubah Nama Stadion Jadi Diego Armando Maradona
- Kekaguman Pada Nesta Membuat Romagnoli Pilih Nomor 13 di AC Milan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)

