
Bola.net - Rumor ketertarikan Manchester United terhadap Dejan Kulusevski nampaknya bukan sekedar isapan jempol. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan mulai bergerak untuk mengamankan jasa pemain Juventus tersebut.
Kulusevski sebenarnya tergolong pemain baru di Juventus. Ia baru didatangkan dari Atalanta pada musim panas tahun lalu.
Dalam waktu yang relatif singkat, Kulusevski menunjukkan performa yang apik di skuat Si Nyonya Tua. Alhasil Manchester United dilaporkan tertarik merekrutnya.
Dilansir IlBiancoNero, MU benar-benar serius ingin mendatangkan sang pemain. Mereka sudah mulai bergerak untuk mengamankan jasa sang winger.
Simak situasi transfer Kulusevski di bawah ini.
Butuh Winger Baru
Menurut laporan tersebut, Manchester United sangat tertarik mengamankan jasa Kulusevski.
Ini dikarenakan MU membutuhkan winger kanan baru. Ole Gunnar Solskjaer merasa MU tidak punya winger kanan yang mumpuni.
Melihat performa apik Kulusevski, MU jadi tertarik untuk mengamankan jasanya.
Mulai Bergerak
Laporan itu mengklaim bahwa Manchester United sudah mulai bergerak untuk mengamankan jasa Kulusevski.
Mereka sudah mulai mengontak perwakilan sang pemain. Mereka mencoba meyakinkan sang pemain untuk pindah ke Old Trafford.
Selain itu MU juga mulai mengontak Juventus terkait apakah Kulusevski tersedia di bursa transfer atau tidak.
Ogah Dilepas
Laporan itu mengklaim bahwa MU mendapatkan penolakan untuk transfer Kulusevski.
Juventus sama sekali tidak berencana untuk melepaskan sang winger karena ia dinilai pemain yang krusial.
(Il BiancoNero)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:45
-
Tim Nasional 22 Oktober 2025 09:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:42
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:20
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 09:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Luka Modric Punya Rencana Emosional Usai Kontraknya di AC Milan Habis: Siap Pulang ke Real Madrid!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...