
Bola.net - - Stigma Italia sebagai penghasil gudangnya pelatih sepakbola dengan pemahaman taktikal hebat memang tidak perlu diragukan lagi. Roberto Mancini sebagai salah satu pelatih asal Italia melihat hal tersebut memang benar adanya.
Dari beberapa liga top di Eropa, pelatih asal Italia saat ini memang cukup dominan. Bahkan, beberapa pelatih asal Italia kini juga mulai menuai sukses bersama klub-klub di luar dataran Eropa.
"Tentu saja, saya percaya bahwa negara saya telah menghasilkan ahli taktik yang hebat. Antonio Conte melakukannya dengan sangat baik dengan Chelsea. Meski pun juga harus diakui karena dia mewarisi skuat yang sangat kuat," ucap Mancini.
Selain Conte di Premier League, pelatih Italia lain yang menuai sukses yakni Carlo Ancelotti bersama dengan Bayern Munchen di Bundesliga. Sementara ini, nama Marcello Lippi saat ini sedang membangun sepakbola Tiongkok ke arah yang lebih baik.
Antonio Conte
Dari pentas Serie A, ada nama pelatih Juventus, Massimiliano Allegri yang dikaitkan dengan banyak klub papan atas Eropa. Sementara itu, nama Vincenzo Montella yang kini melatih AC Milan diyakini menjadi pelatih muda dengan talenta yang cukup menjanjikan.
"Kami punya Carlo Ancelotti, saya dan Claudio [pernah menjadi juara di Inggris/Premier League]. Sepertinya [Conte] akan menjadi manajer Italia keempat yang mendapatkan gelar di Premier League," sambung Mancini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)

