
Kemenangan tipis 1-0 atas Napoli akhir pekan lalu memang disambut gegap gempita oleh seluruh elemen Bianconeri. Bukan hanya karena bernilai tiga poin, tapi kemenangan itu juga membuat mereka menggeser Napoli di klasemen.
Meskipun telah berada di puncak klasemen, Marchisio mengingatkan rekan-rekannya untuk tak terlalu terlena dengan kemenangan itu. Pasalnya, laga-laga di depan mereka akan semakin sulit dan siap menjegal mereka kapan pun.
"Itu adalah kemenangan penting, bukan hanya karena itu Napoli, tapi itu karena perjalanan kami. Sejak kami memulai comeback ini, setiap kemenangan telah semakin penting karena laga untuk memenangkan scudetto semakin berkurang dan berkurang," ujarnya.
"Kami harus terus di jalan ini karena ada jalan panjang untuk dilalui dan banyak pertempuran untuk dihadapi di depan. Bahkan bila banyak laga kami mainkan di kandang," tambahnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Luka Modric Punya Rencana Emosional Usai Kontraknya di AC Milan Habis: Siap Pulang ke Real Madrid!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...