
Bola.net - Real Madrid nampaknya masih akan mencoba mendatangkan bek tengah baru di musim panas nanti. Kali ini, Los Blancos dilaporkan mengincar bek PSG, Marquinhos.
Real Madrid sudah lama digosipkan mencari bek tengah baru. Ini dikarenakan stok bek tengah El Real musim ini terbatas, sementara Sergio Ramos dan Raphael Varane dilaporkan bakal hengkang di musim panas nanti.
Beberapa pekan terakhir, Madrid dilaporkan sudah mengamankan satu bek tengah. Ia adalah David Alaba yang direkrut dari Bayern Munchen.
Le Buteur mengklaim ada satu bek lagi yang diincar Madrid. Ia adalah pemain PSG, Marquinhos.
Simak rencana Madrid untuk memboyong Marquinhos di sini.
Bek Top
Menurut laporan tersebut, Real Madrid sangat tertarik untuk mendatangkan Marquinhos ke Real Madrid.
Mereka kabarnya sudah lama tertarik pada bek asal Brasil itu. Karena ia menunjukkan performa yang solid di lini pertahanan PSG.
Madrid percaya bahwa pertahanan mereka akan semakin kokoh jika Marquinhos merapat ke Bernabeu.
Bakal Sulit
Namun upaya Real Madrid untuk memboyong bek 26 tahun itu bakal sulit.
PSG kabarnya ogah untuk melepaskan sang bek. Karena Marquinhos saat ini berstatus sebagai kapten klub.
PSG juga berada di posisi yang kuat untuk mempertahankan sang bek masih terikat kontrak hingga tahun 2024.
Mahar Transfer
Real Madrid kabarnya harus siap bayar mahal untuk membajak Marquinhos.
Sang bek rumornya hanya dilepas di angka 80 juta Euro.
(Le Buteur)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:44 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:42 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:37 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)

