
Seusai ditunjuk menjadi pelatih kepala Chelsea, Antonio Conte sudah memproyeksikan beberapa pemain untuk memperkuat kubu The Blues musim depan. Salah satu aspek yang ingin dibenahi Conte dari Chelsea saat ini adalah lini pertahanan mereka, sehingga mereka membidik bek baru pada bursa transfer kali ini.
Beberapa nama santer dikabarkan akan memperkuat Klub kota London tersebut, seperti Leonardo Bonucci dan Kalidou Koulibaly. Namun belakangan ini santer terdengar bahwa nama terakhir menjadi prioritas Conte di mana pihak The Blues sudah melepas tawaran sebesar £50 Juta untuk Bek 25 tahun tersebut.
Namun harapan Chelsea itu sirna setelah pihak Napoli mengumumkan bahwa bek Timnas Senegal itu tidak dijual. "Dia (Koulibaly) punya tiga tahun yang tersisa di kontraknya dan dalam pandangan kami ia tidak akan kemana-mana" beber Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis seperti yang dilansir Daily Star.[initial]
Baca Juga:
- Langkahi Chelsea, Everton Siapkan 55 Juta Euro Untuk Koulibaly
- Arsenal Dapat Kesempatan Datangkan Koulibaly
- Setelah Kante, Chelsea Segera Rampungkan Transfer Koulibaly
- Everton Siap Tawar Koulibaly 50 Juta Euro
- Tangani Chelsea, Conte Ingin Belanja 140 Juta Pounds
- 80 Juta Pounds, Chelsea Segera Bungkus Kante dan Koulibaly
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:40Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 10:21Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:57 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 11:57 -
Otomotif 20 Januari 2026 11:31 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 11:13
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4061092/original/058359700_1655899340-000_VX36W.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477761/original/063430600_1768881855-Bupati_Sudewo_Ditangkap_KPK.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477579/original/019190600_1768874094-000_33XE89E.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477532/original/063564500_1768839718-2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477583/original/075647800_1768874796-IMG_5918.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)

