
Bola.net - - Bek AS Roma, Antonio Rudiger dikabarkan akan segera menuntaskan transfernya ke tengah pekan nanti.
Pada musim panas ini, Giallorossi akan melepas salah satu pemain belakangnya. Awalnya, klub ibukota Italia akan menjual Kostas Monalos ke Zenit dengan harga 35 juta euro. Namun rencana tersebut gagal terjadi karena pemain menolak menjalani tes medis. Lalu Roma beralih akan menjadikan Rudiger sebagai dana segar.
Menurut Sky Sport Italia, Roma telah menerima tawaran dari Chelsea senilai 33 juta euro ditambah dengan bonus sebanyak 5 juta euro.
Transfer ini memang tak bisa langsung diselesaikan dalam waktu dekat. Sebab, Rudiger masih menjalani kompetisi Piala Konfederasi yang berlangsung di Rusia di mana Jerman akan bertemu dengan Chile di partai final.
Rudiger disebut akan menuju lokasi tes medis Chelsea di London pada hari Selasa atau hari Rabu mendatang.
Sementara itu, Roma baru saja menjual Mohamed Salah ke Liverpool dengan harga 42 juta euro. Menyusul Salah, Leandro Paredes baru saja resmi gabung dengan Zenit dengan harga 23 juta euro.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 21:51
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...