
Bola.net - - Klub Serie A, Juventus dikabarkan sudah menyiapkan plan B jika mereka gagal meminang Emre Can pada musim panas nanti. Mereka dikabarkan akan mencoba menggaet gelandang Tottenham Hotspur, Mousa Dembele sebagai penggantinya.
Sudah bukan rahasia lagi jika Juventus begitu menginginkan Can. Mereka sudah dihubungkan dengan gelandang Liverpool itu semenjak awal musim panas tahun lalu.
Namun hingga hari ini, tanda-tanda mereka untuk mengamankan jasa sang gelandang tidak kunjung menemui kejelasan. Bahkan sang pemain sempat mengisyaratkan akan bertahan di Liverpool musim depan.
Sadar bahwa kans mereka untuk menggaet Can semakin menipis, maka Juventus mulai mengekseksui rencana cadangan mereka. Dilansir Evening Standard, Si Nyonya Tua akan memburu Mousa Dembele sebagai pengganti Can.
Laporan tersebut menyebutkan pihak Juventus terkesima dengan performa Dembele saat di fase grup UCL kemarin. Pada fase itu Juventus dua kali menghadapi Spurs, dan Dembele dinilai sebagai salah satu pemain terbaik mereka.
Pemain Timnas Belgia itu kontraknya akan habis pada tahun 2019 mendatang. Juventus harus bergerak cepat untuk mendapatkan jasanya karena Spurs dikabarkan akan melakukan nego kontrak baru untuknya seusai piala dunia mendatang.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05 -
Piala Dunia 21 Januari 2026 14:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3912867/original/070770300_1643009764-20220124-Kapolri-raker-dengan-komisi-III-ANGGA-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479466/original/051795900_1768978935-Keluarga_pramugari_pesawat_ATR_Florencia.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/908132/original/002510900_1435049231-pencabulan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479406/original/094503800_1768977537-IMG_5499.jpg)

